Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Fakta Persija Jakarta pada Seri Pertama Liga 1 2021, Serba Termuda

Kompas.com - 05/10/2021, 14:00 WIB
Faishal Raihan

Penulis

KOMPAS.com - Ada beberapa fakta menarik yang tercipta dari kiprah Persija Jakarta pada seri pertama Liga 1 2021-2022.

Persija Jakarta mengakhiri seri pertama Liga 1 musim ini dengan berada di peringkat keempat klasemen dengan koleksi 10 poin.

Poin itu didapat dari dua kemenangan dan empat hasil imbang dari total enam pertandingan yang mereka lakoni.

Tim Macan Kemayoran hanya terpaut enam angka dari pemuncak klasemen Liga 1 2021-2022, Bhayangkara FC (16 poin).

Kiprah Persija Jakarta pada seri pertama Liga 1 musim ini meninggalkan beberapa catatan menarik.

Baca juga: Jadwal Persija pada Seri Kedua Liga 1 2021, Hadapi Arema dan Persebaya

Mengutip rilis resmi klub, berikut lima fakta menarik Persija Jakarta pada seri pertama Liga 1 2021-2022:

1. Tujuh pemain debutan

Pada lima laga perdana Liga 1 2012-2022, Persija Jakarta memberi menit bermain kepada tujuh pemain muda mereka.

Ketujuh pemain tersebut adalah Alfriyanto Nico Saputro dan Radzky Syawal Ginting (vs PSS), Ilham Rio Fahmi (vs PSIS), Raka Cahyana Rizky dan Muhammad Salman Alfarid (vs Persipura), Muhammad Ferarri (vs Persela), serta Dony Tri Pamungkas (vs Persita).

2. Debutan termuda

Saat masuk menggantikan Osvaldo Haay pada menit ke-77 dalam laga kontra Persita di Stadion Pakansari, Kabupaten Bogor, Selasa (28/9/2021), Dony Tri membuat sejarah baru dalam era Liga 1.

Baca juga: Bek Persija Uchida Sudirman Raih Medali Emas Cabor Muaythai di PON Papua 2021

Pemain kelahiran Boyolali, 11 Januari 2005 itu tercatat sebagai pemain termuda di Liga 1 saat ini. Ia melakoni debut pada usia 16 tahun delapan bulan 17 hari.

“Saya sangat berterima kasih kepada pelatih karena memberikan saya menit bermain. Kesempatan yang sudah diberikan ini adalah momen yang sangat berharga dalam karier saya,” kata Dony.

3. Pencetak gol termuda

Penyerang belia Persija Jakarta, Alfriyanto Nico, bermain untuk Garuda SelectDOK. PERSIJA JAKARTA Penyerang belia Persija Jakarta, Alfriyanto Nico, bermain untuk Garuda Select

Jika Dony menjadi pemain termuda Liga 1, Alfriyanto Nico menjadi pencetak gol termuda di Liga 1 musim ini, yaitu pada usia 18 tahun lima bulan 21 hari.

Ia mencetak gol ke gawang Persela Lamongan di Stadion Pakansari, Kabupaten Bogor, Jumat (24/9/2021), pada menit ke-46.

“Saat itu bola liar ada di depan saya. Saya pun melihat gawang dan langsung terpikirkan untuk menendang ke arah gawang. Alhamdulillah bola masuk,” kata Nico.

Baca juga: Profil Rohit Chand, Si Macan Himalaya Nyawa Lini Tengah Persija

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Liga Indonesia
Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Liga Indonesia
Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bush Internasional

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bush Internasional

Sports
Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Badminton
Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Liga Indonesia
5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com