Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tentukan Pilihanmu
0 hari menuju
Pemilu 2024
Kompas.com - 25/08/2020, 14:40 WIB

BANDUNG, KOMPAS.com - Asupan gizi dan menjaga pola makan merupakan dua aspek yang sangat ditekankan Persib Bandung kepada para pemainnya.

Pada setiap pekannya, body composition para pemain klub berjulukan Maung Bandung itu selalu dipantau.

Tujuannya, untuk mengetahui sejauh mana tingkat kedisiplinan pemain dalam menjaga pola makan dan asupan gizinya.

Nutrisionis di tim Persib, Gilang Fauzi, mengatakan bahwa dirinya selalu berkomunikasi dengan pemain perihal makanan apa saja yang harus dikonsumsi dan dihindari.

Baca juga: Kondisi Pemain Persib Belum Siap untuk 90 Menit Laga, Intensitas Latihan Ditingkatkan

 

Menurut Gilang, hal tersebut harus dilakukan agar para pemain mendapatkan asupan gizi yang ideal dari makanan yang mereka konsumsi.

Sejauh ini, Gilang menilai para pemain Persib cukup disiplin dalam menjaga pola makannya.

Hal tersebut terlihat dari berat badan dan lemak perut yang mulai menurun, serta massa otot yang terus meningkat.

"Saya selalu mengedukasi pemain terkait kebutuhan (makan) mereka seperti apa, kandungan apa saja yang mereka butuhkan," kata Gilang kepada wartawan, di Stadion GBLA, Kota Bandung, Selasa (25/8/2020).

"Mereka juga sudah mengerti bagaimana untuk bisa memenuhi dan menjaga asupan makanannya," ucap mantan pelatih fisik Diklat Persib itu.

"Alhamdulillah, dari hari pertama latihan, progresnya cukup baik. Indikatornya terlihat dari body fat yang mulai menurun, lemak di perut juga menurun, massa otot meningkat," tutur dia.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+