Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pesepak Bola Ini Banting Setir Jadi Petugas Perangi Corona

Kompas.com - 18/04/2020, 19:31 WIB
Josephus Primus

Penulis

KUALA LUMPUR, KOMPAS.com - Liga-liga sepak bola di seluruh dunia banyak yang dihentikan sementara lantaran pandemi covid-19.

Jika dihitung, penghentian itu sudah mendekati pekan ketiga maupun keempat sejak pertengahan Maret 2020.

Baca juga: Sisi Lain Lockdown Corona, Bumi Kembali Jadi Surga bagi Hewan Liar

Kendati demikian, kondisi seperti itu tidak menyurutkan semangat para pesepak bola untuk berbela rasa.

Ilustrasi virus corona, SARS-CoV-2, Covid-19Shutterstock Ilustrasi virus corona, SARS-CoV-2, Covid-19

Adalah pesepak bola dari Liga 3 Malaysia Sharzizi Azmi yang memilih banting setir menjadi petugas untuk memerangi pandemi corona di negerinya.

Baca juga: Pemerintah: Pasien yang Sudah Sembuh Tidak Akan Menularkan Covid-19

Laman nst.com.my melaporkan, Sharzizi terdaftar sebagai bek Armed Forces FC.

Usianya kini 35 tahun.

Pengertian apa itu virus corona atau Covid-19 dari laman Kemdikbud RI.DOK.Laman Kemdikbud Pengertian apa itu virus corona atau Covid-19 dari laman Kemdikbud RI.

Sharzizi, rupanya, masih tercatat sebagai tentara aktif di Angkatan Laut Malaysia.

"Saya mengganti sepatu bola saya dengan sepatu tentara untuk memerangi corona," tutur Sharzizi.

Rupanya, Sharzizi tak seorang diri.

Robot Temi mengunjungi pasien saat simulasi membantu petugas medis dalam menangani pasien virus corona (Covid-19) di Rumah Sakit Pertamina Jaya (RSPJ), Jakarta, Kamis (16/4/2020). RSPJ mengerahkan dua robot untuk membantu petugas medis menangani pasien Covid-19.AFP/ADEK BERRY Robot Temi mengunjungi pasien saat simulasi membantu petugas medis dalam menangani pasien virus corona (Covid-19) di Rumah Sakit Pertamina Jaya (RSPJ), Jakarta, Kamis (16/4/2020). RSPJ mengerahkan dua robot untuk membantu petugas medis menangani pasien Covid-19.

Sang Istri, Jasmalinda Mohamed sudah terlebih dahulu menjadi anggota garda terdepan melawan corona.

"Istri saya perawat di Rumah Sakit Ampang," kata Sharzizi.

Sharzizi mengakui, sejak corona melanda, istrinya tak bisa pulang ke rumah.

.VIA flightradar .

"Saat ini, kami tak punya waktu untuk keluarga," kata Sharzizi.

"Tapi, kami saling memahami tugas masing-masing dalam melawan corona," ujarnya.

Di Malaysia, tentara membantu tugas polisi dalam penanganan masalah corona.

Ilustrasi lockdown, penguncian, virus coronaShutterstock Ilustrasi lockdown, penguncian, virus corona

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Timnas Indonesia Langsung ke Perancis, Bersiap Lawan Guinea demi Mimpi Olimpiade

Timnas Indonesia Langsung ke Perancis, Bersiap Lawan Guinea demi Mimpi Olimpiade

Timnas Indonesia
Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Kiper Pahlawan Tepis Penalti di Injury Time

Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Kiper Pahlawan Tepis Penalti di Injury Time

Internasional
Milan dan Bayern Gigit Jari, De Zerbi Komitmen di Brighton

Milan dan Bayern Gigit Jari, De Zerbi Komitmen di Brighton

Liga Inggris
Rencana Persib Bidik Pemain Timnas U23 Indonesia

Rencana Persib Bidik Pemain Timnas U23 Indonesia

Liga Indonesia
Elkan Baggott dan Alfeandra Dewangga, Opsi untuk Laga Kontra Guinea

Elkan Baggott dan Alfeandra Dewangga, Opsi untuk Laga Kontra Guinea

Timnas Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Thomas dan Uber Cup, Indonesia Berburu Tiket Final

Jadwal Siaran Langsung Thomas dan Uber Cup, Indonesia Berburu Tiket Final

Badminton
Apa Itu Clairefontaine, Lokasi Laga Indonesia Vs Guinea

Apa Itu Clairefontaine, Lokasi Laga Indonesia Vs Guinea

Timnas Indonesia
Daftar Juara Piala Asia U23: Jepang Tim Tersukses, Punya 2 Gelar

Daftar Juara Piala Asia U23: Jepang Tim Tersukses, Punya 2 Gelar

Internasional
Indonesia Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Senam 2025

Indonesia Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Senam 2025

Sports
Daftar Peraih Penghargaan Piala Asia U23 2024: Pembobol Gawang Indonesia Top Skor

Daftar Peraih Penghargaan Piala Asia U23 2024: Pembobol Gawang Indonesia Top Skor

Internasional
Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Putus Rekor Uzbekistan, Sejarah Baru

Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Putus Rekor Uzbekistan, Sejarah Baru

Internasional
Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Internasional
VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

Internasional
Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com