Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ada Opsi Penghentian Liga 1 2020, Ini Tanggapan Persebaya

Kompas.com - 09/04/2020, 17:10 WIB
Suci Rahayu,
Firzie A. Idris

Tim Redaksi


SURABAYA, KOMPAS.com - Berdasarkan Surat Keputusan pada 27 Maret 2020, PSSI memutuskan untuk menghentikan sementara kompetisi hingga 29 Mei 2020.

Jika wabah Covid-19 sudah berakhir hingga tenggat waktu tersebut, kompetisi Shopee Liga 1 2020 akan kembali bergulir pada 1 Juli 2020.

Namun, jika pemerintah belum mencabut status Darurat Bencana sampai tanggal yang ditetapkan, PSSI akan menghentikan kompetisi.

Opsi lain adalah PSSI akan meminta izin kepada pemerintah untuk mengadakan kompetisi khusus pada bulan September demi mengisi kekosongan hingga akhir tahun.

Baca juga: Persebaya Surabaya Anggap Masalah Gaji Sudah Selesai

Pernyataan diatas adalah petikan komentar Ketua Umum PSSI Mochamad Iriawan saat menjawab pertanyaan anggota Komisi X DPR RI dalam RDPU (Rapat Dengar Pendapat Umum) mengenai skenario terburuk andai wabah virus corona terus berkelanjutan.

Menanggapi hal tersebut, pihak Persebaya Surabaya mengatakan siap menerima apapun keputusan dari pihak federasi termasuk skenario terburuk penghentian total Liga 1 2020.

“Persebaya akan mengikuti keputusan PSSI,” kata manajer Bajul Ijo, Candra Wahyudi kepada Kompas.com.

Baca juga: Cara Unik Persebaya Store Lawan Virus Corona

Pria asal Bojonegoro tersebut menilai PSSI adalah pihak yang memiliki kompetensi untuk menilai dan menentukan mana yang terbaik untuk kompetisi.

Karena itulah dia menyerahkan keputusan final kepada PSSI sebagai pihak pengambil keputusan.

“Persebaya pada prinsipnya mengikuti keputusan PSSI,” pungkasnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Indonesia
Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Timnas Indonesia
Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Reaksi Media Korsel: 'Magis Shin Tae-yong' dan 'Tragedi di Doha'

Reaksi Media Korsel: "Magis Shin Tae-yong" dan "Tragedi di Doha"

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun 'Menari'...

Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun "Menari"...

Timnas Indonesia
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23: Mental Baja, Saatnya Mimpi Lebih Tinggi

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23: Mental Baja, Saatnya Mimpi Lebih Tinggi

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com