Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hadapi Bali United, Persela Kemungkinan Tanpa Aji dan Jose Sardon

Kompas.com - 20/02/2019, 08:50 WIB
Hamzah Arfah,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

LAMONGAN, KOMPAS.com - Menurut jadwal yang sudah dilansir, pertandingan leg kedua Persela Lamongan menghadapi Bali United pada babak 16 besar Piala Indonesia bakal dilaksanakan di Stadion I Wayan Dipta, Jumat (22/2/2019).

Dalam laga ini, besar kemungkinan tim Laskar Joko Tingkir akan kembali ditangani oleh duet asisten pelatih Danur Dara dan Ragil Sudirman lantaran sosok pelatih kepala, Aji Santoso, berhalangan.

"Saya harus melanjutkan kursus A Pro di Batu (lisensi kepelatihan). Namun, kalau diizinkan ke Bali, saya akan berangkat," ujar Aji, Senin (18/2/2019) malam.

Tidak hanya Aji, dalam pertemuan kontra Bali United mendatang, Persela juga berpeluang tidak bisa diperkuat oleh salah seorang pemain asingnya, Jose Sardon.

Baca juga: Alasan Aji Santoso Tunjuk Jairo sebagai Kapten Persela

 

Gelandang asal Argentina ini dikatakan oleh Aji harus menepi sementara waktu karena cedera yang dialami saat memperkuat Persela menghadapi Bali United di leg pertama.

"Jose Sardon kakinya sakit. Dia dan beberapa pemain lain baru gabung dan pasti harus adaptasi dengan situasi sepak bola di Indonesia, apalagi ini pengalaman pertama kali di Indonesia," ucap dia.

"Namun, kayaknya untuk leg kedua, mungkin enggak bisa (main) sebab cedera pangkal paha," kata Aji.

Baca juga: Bali United Menang atas Persela, Teco Puji Kerja Keras Anak Didiknya

Persela sendiri harus berjuang dalam laga tersebut untuk bisa melangkah ke babak selanjutnya karena mereka sudah mengalami kekalahan 0-1 di leg pertamadi Stadion Surajaya, Senin (18/2/2019).

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Indonesia
Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Timnas Indonesia
Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com