Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jadwal Liga Europa - Rapid Wina Vs Arsenal, Celtic Vs AC Milan

Kompas.com - 22/10/2020, 08:40 WIB
Benediktus Agya Pradipta,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

Sumber UEFA

KOMPAS.com - Rangkaian matchday pertama Liga Europa musim 2020-2021 bakal berlangsung mulai malam ini, Kamis (22/10/2020).

Dari sederet laga yang akan tersaji, ada dua duel yang paling menarik perhatian, yakni Rapid Wina vs Arsenal dan Celtic vs AC Milan.

Duel antara Rapid Wina (Austria) dan Arsenal (Inggris) itu dijadwalkan berlangsung di Weststadion, Vienna, pukul 23.55 WIB.

Laga tersebut menjadi menarik karena kedua tim memiliki beberapa kesamaan.

Baca juga: Curhat Mesut Oezil Usai Ditendang Arsenal, Singgung Kata Loyalitas

Rapid Wina dan Arsenal kini sama-sama berada di papan atas klasemen liga masing-masing.

Pengoleksi 32 trofi Liga Austria, Rapid Wina, tengah menduduki peringkat kedua klasemen dengan koleksi 10 poin.

Mereka belum pernah menelan kekalahan dari empat laga yang sudah dimainkan.

Sementara itu, Arsenal saat ini berada di peringkat kelima klasemen Liga Inggris dengan raihan sembilan poin dari lima laga (tiga menang, dua kalah).

Baca juga: Misteri Penawaran Konyol Arsenal untuk Rekrut Luis Suarez, Pakai Biaya Tambahan 19 Ribu Rupiah

Rapid Wina dan Arsenal juga memiliki kesamaan unik. Kedua tim sudah lama tidak merengkuh trofi liga domestik.

Rapid Wina terakhir kali menjuarai Liga Austria pada 12 tahun silam, tepatnya musim 2007-2008.

Adapun kejayaan Arsenal di Liga Inggris terakhir kali terukir pada musim 2003-2004, 16 tahun silam.

Kendati sudah lama tidak merengkuh trofi liga domestik, Rapid Wina dan Arsenal masih menjadi tim yang disegani di negara masing-masing.

Baca juga: Mikel Arteta Sudah Tunjukkan Bakat Melatih sejak Jadi Pemain Arsenal

Setelah laga antara Rapid Wina dan Arsenal, rangkaian pekan pertama Liga Europa bakal dilanjutkan dengan duel yang tak kalah seru, Celtic vs AC Milan.

Kedua tim terbilang sudah kerap bertemu di pentas Eropa.

Namun, semua pertemuan antara Celtic dan AC Milan terjadi di Liga Champions.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Indonesia
Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Timnas Indonesia
Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Reaksi Media Korsel: 'Magis Shin Tae-yong' dan 'Tragedi di Doha'

Reaksi Media Korsel: "Magis Shin Tae-yong" dan "Tragedi di Doha"

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun 'Menari'...

Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun "Menari"...

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com