Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Persib Apresiasi Hasil RUPS PT Liga

Kompas.com - 13/05/2015, 17:05 WIB
Anju Christian

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Direktur PT Persib Bandung Bermartabat (PBB), Risa Adiwijaya, memberikan apresiasi terhadap tiga keputusan dalam Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) Luar Biasa PT Liga Indonesia, Rabu (13/5/2015). Menurut Risa, kepercayaan sponsor bisa kembali pulih.

Salah satu keputusan yang bakal dieksekusi dalam waktu dekat adalah pelaksanaan turnamen pramusim paling lambat 27 Mei. Turnamen tersebut dimaksudkan untuk mengisi kekosongan jadwal lantaran kompetisi musim 2015-16 baru dimulai pada September tahun ini.

"Ya, memang kami sudah menunggu-nunggu sejak lama keputusan ini. Karena, hasil putusan ini memunculkan sebuah solusi serta langkah-langkah selanjutnya terhadap (kerja sama)  sponsor. Ke depannya, kami segera bicarakan ini dengan para sponsor," ujar Risa.

"Kami, para klub, tak ada masalah. Contoh Persib, kami hidup dari pertandingan. Kembali lagi, kami mendapatkan dana dari sponsor," lanjut Risa.

PT Liga memang menjanjikan dana segar dari turnamen pramusim ini. Komposisinya terbagi menjadi Rp 1 miliar untuk babak awal, Rp 500 juta babak 16-besar, Rp 500 juta perempat final, Rp 500 juta semifinal dan Rp 250 juta final. Sedangkan untuk hadiah, tim juara mendapat tambahan Rp 1 miliar dan runner-up Rp 500 juta.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Liga Indonesia
Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bush Internasional

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bush Internasional

Sports
Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Badminton
Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Liga Indonesia
5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com