Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bhayangkara FC Vs Persebaya, Uston Nawawi: Beban Itu Sudah Biasa...

Kompas.com - 07/08/2023, 19:00 WIB
Suci Rahayu,
Sem Bagaskara

Tim Redaksi

“Untuk itu, besok kan datang ke stadion. Silakan saksikan besok saja,” katanya.

Uston memulai kiprah sebagai pelatih pada 2016 bersama LAGA FC yang berkiprah di Indonesia Soccer Championship B 2016 (ISC B 2016).

Kala itu ia mengantongi lisensi C AFC. Namun, LAGA FC mengakhiri kompetisi sebagai juru kunci grup.

Pada musim 2017, ia menyeberang ke PSIR Rembang yang bermain di Liga 2 2017. Uston dilabeli pahlawan karena berhasil membantu PSIR lolos dari degradasi dan tampil sebagai juara grup playoff.

Akan tetapi, kiprah PSIR pada Liga 2 2018 tidak berjalan dengan mulus. Laskar Dempo Wang yang dipimpin Uston melalui rentetan hasil kurang memuaskan, sehingga tim berada di zona merah.

Akhirnya ia memutuskan mundur saat musim kompetisi menyisakan tujuh pertandingan. PSIR sejatinya punya peluang untuk selamat dari degradasi, tapi kans itu tetap tidak bisa dimaksimalkan, sehingga mereka turun kasta ke Liga 3.

Kemudian, Uston Nawawi kembali mengabdi ke Persebaya sebagai pelatih tim usia muda. Ia dipercaya menukangi Persebaya U19 yang sebelumnya ditangani Bejo Sugiantoro.

Bersama Persebaya muda, ia akhirnya meraih prestasi pertamanya sebagai pelatih. Uston berhasil membawa tim berjuluk Bajul Ijo meraih trofi juara Liga 1 U20 musim 2019.

Selepas itu, ia ditarik ke tim senior menemani Aji Santoso dan Bejo Sugiantoro.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Piala AFF 2024 Disebut Tantangan Utama Pelatih Vietnam Kim Sang-sik

Piala AFF 2024 Disebut Tantangan Utama Pelatih Vietnam Kim Sang-sik

Timnas Indonesia
Potensi Cristiano Ronaldo Pecahkan 3 Rekor di Euro 2024

Potensi Cristiano Ronaldo Pecahkan 3 Rekor di Euro 2024

Internasional
Ronaldo Bangga Dipanggil Timnas Portugal untuk Euro 2024

Ronaldo Bangga Dipanggil Timnas Portugal untuk Euro 2024

Internasional
Atletico Madrid ke Jakarta, Sesi Latihan dari Pelatih Akademi Rojiblancos

Atletico Madrid ke Jakarta, Sesi Latihan dari Pelatih Akademi Rojiblancos

Liga Spanyol
Syarat-syarat Calon Pengganti Mauricio Pochettino di Chelsea

Syarat-syarat Calon Pengganti Mauricio Pochettino di Chelsea

Liga Inggris
Persib Bandung Vs Madura United, Alasan Disebut Final Ideal Liga 1

Persib Bandung Vs Madura United, Alasan Disebut Final Ideal Liga 1

Liga Indonesia
Motivasi Pemain Asing Terlama Persib yang Begitu Dekat dengan Juara

Motivasi Pemain Asing Terlama Persib yang Begitu Dekat dengan Juara

Liga Indonesia
Jadwal Malaysia Masters 2024: 11 Wakil Indonesia Beraksi, Tersaji Duel Merah Putih

Jadwal Malaysia Masters 2024: 11 Wakil Indonesia Beraksi, Tersaji Duel Merah Putih

Badminton
Mauricio Pochettino Tinggalkan Chelsea Setelah Hanya Satu Musim

Mauricio Pochettino Tinggalkan Chelsea Setelah Hanya Satu Musim

Liga Inggris
Ronaldo Perkuat Portugal di Piala Eropa 2024, Kans Pecahkan Rekor

Ronaldo Perkuat Portugal di Piala Eropa 2024, Kans Pecahkan Rekor

Internasional
Sanksi FIFA Tuntas, PSS Sleman Persiapkan Liga 1 Musim Depan

Sanksi FIFA Tuntas, PSS Sleman Persiapkan Liga 1 Musim Depan

Liga Indonesia
Sorotan untuk Wasit Laga Timnas Indonesia di Piala AFF 2024

Sorotan untuk Wasit Laga Timnas Indonesia di Piala AFF 2024

Timnas Indonesia
Respons Shin Tae-yong soal Hasil Drawing Piala AFF 2024 Vs Vietnam

Respons Shin Tae-yong soal Hasil Drawing Piala AFF 2024 Vs Vietnam

Timnas Indonesia
Alasan Henderson dan Rashford Tak Masuk Skuad Inggris untuk Euro 2024

Alasan Henderson dan Rashford Tak Masuk Skuad Inggris untuk Euro 2024

Internasional
Akses Istimewa Passport Planet Persib Saat Nonton Laga Maung Bandung

Akses Istimewa Passport Planet Persib Saat Nonton Laga Maung Bandung

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com