Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kiper Asing Tak Sesuai Bocoran, Pelatih Arema FC Angkat Bicara

Kompas.com - 23/06/2021, 19:20 WIB
Suci Rahayu,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

MALANG, KOMPAS.com - Arema FC resmi memperkenalkan penjaga gawang asal Brasil Adilson Maringa sebagai rekrutan terbarunya.

Penjaga gawang yang akrab disapa Maringa tersebut diprediksi bakal menjadi kiper andalan Singo Edan untuk mengarungi kompetisi Liga 1 2021.

Kiper berusia 32 tahun tersebut didatangkan untuk mengobati keresahan tim yang tak kunjung menemukan penjaga gawang yang benar-benar bisa diandalkan di bawah mistar gawang, selepas Kurnia Meiga.

Di sisi lain, perekrutan Adilson Maringa menyisakan sedikit pertanyaaan.

Sebab, beberapa waktu lalu Presiden Arema FC Gilang Widya Pramana memberikan bocoran bahwa bahwa kiper asing yang didatangkan adalah mantan pemain tim La Liga Spanyol, Villarreal.

Baca juga: Resmi, Arema FC Kontrak Adilson Maringa dan Renshi Yamaguchi

Adapun Maringa sendiri memulai karier bersama tim-tim Brasil dan lima tahun terakhir berkiprah di Portugal.

Terakhir, dia bermain untuk klub kasta kedua Portugal Vilafranquense FC.

Sebelum itu, dia melanglang buana ke klub kasta kedua dan ketiga, seperti Pinhalnovense, Desportivo Aves, dan Beira Mar.

Sementara itu, di Brasil, Adilson Maringa memulai kariernya lewat tim-tim kasta ketiga dan keempat seperti SE Gama, Formosa-GO, dan Mogi Mirim.

Karena itu, dia sama sekali tidak punya rekam jejak bersama Villarreal.

Baca juga: Menilik Rekam Jejak Dua Pemain Asing Baru Arema FC

Menanggapi hal tersebut, pelatih Arema FC Eduardo Almeida mengungkap Adilson Maringa hanya satu dari sederet nama kiper yang masuk dalam daftar incaran klub.

Namun, setelah analisis yang panjang dan pertimbangan berulang kali, akhirnya tim menjatuhkan pilihan kepada Adilson Maringa.

Pelatih asal Portugal tersebut pun meyakinkan bahwa Adilson Maringa adalah pilihan terbaik yang bisa dipilih Arema FC saat ini.

"Ini hasil pertimbangan semua, tidak hanya saya dan Felipe (pelatih kiper Arema FC)," ujar Eduardo Almeida.

"Maringa ini pilihan terbaik dari sekian kiper yang diincar Arema. Maringa pilihan terbaik, kami mencari banyak nama, tetapi Maringa lebih baik," katanya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Indonesia
Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Timnas Indonesia
Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Reaksi Media Korsel: 'Magis Shin Tae-yong' dan 'Tragedi di Doha'

Reaksi Media Korsel: "Magis Shin Tae-yong" dan "Tragedi di Doha"

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun 'Menari'...

Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun "Menari"...

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com