Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Juventus Vs AS Roma - Jika Ingin Menang, Bianconeri Pantang Lakukan Hal Ini

Kompas.com - 06/02/2021, 19:41 WIB
Farahdilla Puspa,
Firzie A. Idris

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Juventus akan menghadapi AS Roma pada lanjutan pekan ke-21 Liga Italia musim ini.

Pertandingan di Juventus Stadium ini akan menjadi laga penting untuk kedua tim yang sedang bersaing ketat di papan klasemen.

AS Roma untuk sementara menempati peringkat ketiga dengan koleksi 40 poin setelah memainkan 20 pertandingan.

Sementara itu, Juventus menyusul di urutan keempat dan merangkum 39 poin dari 19 laga.

Baca juga: Juventus Vs AS Roma, Pirlo Bicara soal Perebutan Gelar Juara Liga Italia

Pelatih Juventus, Andrea Pirlo, pun mengakui AS Roma sebagai salah satu tim terbaik di Italia.

Pelatih berusia 41 tahun itu mengingatkan Juventus agar tidak membuat banyak kesalahan demi mengemas kemenangan.

"Ini akan menjadi pertandingan melawan tim yang, menurut saya, memainkan sepak bola terbaik di Italia," ujar Andrea Pirlo, seperti dilansir dari Football Italia.

"Mereka memiliki pemain hebat dan kami harus fokus pada serangan-serangan balik. Kami tidak boleh membuat banyak kesalahan," ucap Pirlo.

Juventus menatap laga konta AS Roma dengan kepercayaan diri.

Setelah tersungkur di hadapan Inter Milan, tim berjulukan Bianconeri itu bangkit dan menyapu bersih lima laga terakhir di semua ajang.

Hal tersebut diakui Andrea Pirlo menjadi dorongan besar bagi timnya.

"Kami telah meningkat pesat secara mental. Kekalahan di San Siro (dari Inter Milan) membantu kami memahami bahwa kami harus selalu fokus," tuturnya.

Baca juga: Breaking News - Sergio Ramos Cedera Lutut, Absen hingga 7 Pekan

Adapun ini merupakan kali kedua Juventus bertemu dengan AS Roma di Liga Italia 2020-2021.

Pertemuan pertama berlangsung di markas AS Roma di Stadion Olimpico pada awal musim ini, ketika kedua tim bermain imbang 2-2.

Duel Juventus vs AS Roma digelar di Stadion Allianz, Sabtu (6/2/2021) atau Minggu (7/2) pukul 00.00 WIB.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Internasional
Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Liga Indonesia
Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Liga Indonesia
Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Liga Indonesia
Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Liga Indonesia
Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Sports
Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Badminton
Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Liga Indonesia
5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com