Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Link Live Streaming Arema Vs Borneo, Uji Nyali di Kandang Singo Edan

Kompas.com - 13/09/2019, 16:45 WIB
Mochamad Sadheli ,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Melihat dari head to head pertemuan antara Arema FC kontra Borneo FC, Pesut Etam lebih unggul dibanding Singo Edan.

Dari sembilan kali pertemuan, klub asal Malang hanya mampu menang sekali.

Adapun Borneo FC sudah menang lima kali, tiga lainnya berujung seri.

Kedua tim akan bertemu di matchday perdana putaran kedua Liga 1 2019 di Stadion Kanjuruhan, Jumat (13/9/2019).

Baca juga: Arema FC Vs Borneo FC, Motivasi Tinggi Singo Edan dan Pesut Etam

Selama bermain di Kanjuruhan, Singo Edan tak pernah mengalami sejak Liga 1 tahun ini.

Belum lagi, Stadion Kanjuruhan menjadi momok bagi klub-klub besar seperti Persebaya Surabaya dan Persib Bandung.

Mereka dibantai dengan margin empat gol.

"Kami tahu Arema adalah tim yang sangat kuat, terutama ketika bermain di kandang," kata pelatih Borneo FC, Mario Gomez.

Soal persiapan, Gomez mendapatkan efek positif selama satu pekan di Kota Batu saat menjalani pemusatan latihan.

Baca juga: Kenang BJ Habibie, Ada Pesawat Kertas pada Laga Arema vs Borneo FC

"Kami akan mencoba untuk membawa pulang tiga poin ke Samarinda," katanya.

Sementara itu, dari kubu Arema FC, pelatih Milomir Seslija tak ingin menyia-nyiakan timnya sebagai tuan rumah.

Dia menginginkan pemain Singo Edan langsung tancap gas pada paruh kedua kompetisi Liga 1 2019.

Terlebih lagi, ada misi balas dendam setelah kalah oleh Borneo FC 0-2 di putaran pertama Liga 1.

"Kami ingin memulai dengan menang melawan Borneo," ujar Milomir Seslija.

Baca juga: Borneo FC Punya Rekor Bagus Saat Lawan Arema FC

Pelatih asal Bosnia itu mengatakan, timnya sudah melakukan persiapan dengan baik, demi putaran kedua.

Duel Arema FC vs Borneo FC ini akan ditayangkan di O Channel dengan jadwal siaran langsung pukul 18.30 WIB.

Berikut adalah link live streaming Arema FC vs Borneo FC di Stadion Kanjuruhan >>> klik di sini.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Indonesia
Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Timnas Indonesia
Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com