Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kenang BJ Habibie, Ada Pesawat Kertas pada Laga Arema vs Borneo FC

Kompas.com - 13/09/2019, 07:20 WIB
Suci Rahayu,
Jalu Wisnu Wirajati

Tim Redaksi

MALANG, KOMPAS.com - Bakal ada yang spesial pada laga Arema FC vs Borneo FC, Jumat (13/9/2019). 

Dalam pertandingan lanjutan Liga 1 2019 tersebut, ini akan muncul penghormatan kepada mendiang presiden ke-3 Indonesia, BJ Habibie, yang meninggal pada Rabu (11/9) lalu.

Salah satu bentuk penghormatan yang dilakukan adalah dengan menerbangkan pesawat dari kertas jelang kickoff babak pertama.

Baca juga: BJ Habibie dan Kenangan Aji Santoso Saat SEA Games 1999

 

Media officer Arema FC, Sudarmaji, menjelaskan ide penerbangan pesawat kertas itu berasal dari Aremania sebagai bentuk mengenang BJ Habibie.

“Kami ajak semua penonton membawa dari rumah sebanyak banyaknya pesawat kertas,” ucapnya.

“Jika perlu ditulis doa dan semangat untuk melanjutkan cita cita dari Pak Habibie,” tutur Sudarmaji.

Bukan hanya penonton, pemain Arema FC dan Borneo FC pun akan melakukan hal serupa. 

“Semua pemain dan tim juga turut serta melakukan hal yang sama sebelum kickoff,” ungkap Sudarmaji.

Baca juga: Jejak BJ Habibie di Dunia Olahraga Tanah Air

“Semoga kreativitas ini juga dilakukan klub lain bahwa sepak bola respek terjadap perjuangan dan karya Pak Habibie,” katanya.

Pertandingan Arema FC vs Borneo FC akan menjalani sepak mula pukul 18.30 WIB dengan jadwal siaran langsung di O Channel.

Laga ini penting untuk kedua tim karena jika salah satu mendapatkan tiga poin maka akan mendongkrak posisi di papan klasemen Liga 1.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Tim Thomas dan Uber Latihan Perdana, Shuttlecock Jadi Kendala

Tim Thomas dan Uber Latihan Perdana, Shuttlecock Jadi Kendala

Badminton
Prediksi Persib Vs Borneo FC, Jadi Duel Tim Pelapis?

Prediksi Persib Vs Borneo FC, Jadi Duel Tim Pelapis?

Liga Indonesia
Komitmen Perpanjang Kontrak STY, Erick Thohir Bicara Generasi Emas Indonesia

Komitmen Perpanjang Kontrak STY, Erick Thohir Bicara Generasi Emas Indonesia

Timnas Indonesia
Rizky Ridho Merasa Beruntung Timnas Indonesia Dilatih Shin Tae-yong

Rizky Ridho Merasa Beruntung Timnas Indonesia Dilatih Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Aji Santoso Bicara Piala Asia U23 2024: Indonesia Hati-hati Anti Klimaks

Aji Santoso Bicara Piala Asia U23 2024: Indonesia Hati-hati Anti Klimaks

Timnas Indonesia
Prediksi 3 Pemerhati Sepak Bola Indonesia Vs Korea Selatan, Asa Menang Itu Ada

Prediksi 3 Pemerhati Sepak Bola Indonesia Vs Korea Selatan, Asa Menang Itu Ada

Timnas Indonesia
Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Timnas Indonesia
Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Badminton
Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Timnas Indonesia
Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Liga Spanyol
Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liga Inggris
Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Liga Inggris
Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Badminton
Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com