Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Persib Bandung Vs Borneo FC, Maung Gagal Menang Setelah Sempat Unggul

Kompas.com - 14/08/2019, 20:33 WIB
Alsadad Rudi,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Persib Bandung bermain imbang 2-2 dengan Borneo FC pada pekan ke-14 Liga 1 2019.

Laga Persib Bandung vs Borneo FC berlangsung di Stadion Si Jalak Harupat, Soreang, Kabupaten Bandung, Rabu (14/8/2019).

Pada laga Persib vs Borneo, Maung Bandung unggul 2-0 lebih dulu pada babak pertama melalui Ghozali Siregar (8') dan Esteban Vizcarra (24').

Tim tamu membalas pada babak kedua lewat Lerby Eliandry (62') dan Renan da Silva (71').

Baca juga: Dikaitkan dengan Persib, Berikut Jejak Karier Kevin van Kippersluis

Jalannya Pertandingan

Demi mengakhiri tren negatif setelah empat pertandingan tanpa kemenangan, Persib langsung gencar menekan sejak awal laga.

Baru berjalan tiga menit, kiper Borneo FC, Nadeo Arga Winata harus dua kali berjibaku mengamankan gawangnya dari ancaman Hariono dan Bojan Malisic.

Tuan rumah akhirnya mampu memimpin lewat gol dari Ghozali Siregar pada menit kedelapan.

Memanfaatkan umpan Ezechiel Ndouassel dari sisi kanan, Ghozali Siregar sukses melepaskan tendangan jarak dekat yang gagal dihalau Nadeo.

Baca juga: Dokter Persib Bandung Sebut 2 Pemain Punya Masalah di Bagian Paha

Maung Bandung menggandakan keunggulan menjadi 2-0 lewat gol dari Esteban Vizcarra pada menit ke-24.

Sundulan Esteban Vizcarra memanfaatkan umpan silang Febri Hariyadi tak mampu dibendung Nadeo Argawinata.

Persib nyaris unggul tiga gol andai sepakan Ghozali Siregar yang tinggal berhadapan dengan kiper tak melebar.

Tak ada gol tambahan hingga wasit meniup peluit akhir babak pertama.

Memasuki babak kedua, Borneo tampil menekan.

Guna menambah daya gedor, Mario Gomez memasukan Matias Conti pada menit ke-50.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Liga Indonesia
Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Liga Indonesia
Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Liga Indonesia
Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Liga Indonesia
Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bush Internasional

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bush Internasional

Sports
Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Badminton
Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Liga Indonesia
5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com