Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Irfan Jaya Ingin Berkontribusi untuk Persebaya di 8 Besar

Kompas.com - 24/03/2019, 22:00 WIB
Ghinan Salman,
Tri Indriawati

Tim Redaksi

SURABAYA, KOMPAS.com - Penyerang sayap Persebaya Surabaya, Irfan Jaya, mengakui mengalami kesulitan untuk menembus pertahanan PS Tira Persikabo di babak penyisihan Grup A Piala Presiden 2019.

Pemain asal Bantaeng itu bertekad untuk tampil lebih baik saat Persebaya kembali menghadapi Tira Persikabo di babak delapan besar.

Pada babak penyisihan grup melawan Tira-Persikabo, Irfan beroperasi di sektor sayap kanan. Dia mendapatkan kawalan ketat bek kiri Tira-Persikabo Muhammad Abduh Lestaluhu. Irfan mengakui tidak bisa lepas dari kawalahan Lestaluhu.

"Di laga berikutnya, saya harus lebih fokus agar bisa lepas dari kawalan Lestaluhu," kata Irfan, dilansir dari laman resmi klub.

Untuk memperbaiki permainannya, Irfan banyak mempelajari rekaman pertandingan. Cara itu tidak hanya dia lakukan saat akan menghadapi Tira Persibako, tetapi juga pada pertandingan-pertandingan lain sejak berkompetisi di Liga 2 bersama Persebaya.

Baca juga: 5 Pemain Persebaya yang Bela Timnas Bisa Main Lawan Tira-Persikabo

"Itu sebagai bahan evaluasi. Agar permainan saya lebih baik," ujar dia.

Irfan mengaku penasaran untuk dapat menjebol pertahanan PS Tira Persikabo. Sebab, tim asuhan Rahmad Darmawan itu satu-satunya yang belum dijebol Persebaya di babak grup.

"Apalagi, kami akan bermain di hadapan ribuan Bonek. Dukungan mereka akan lebih menambah semangat kami. Saya berusaha di laga nanti bisa memberikan yang terbaik, entah itu assist atau mencetak gol," ucap Irfan.

Baca juga: Persebaya Berpeluang Pulangkan 3 Bek yang Dipinjam Timnas

Menurutnya, Tira-Persikabo merupakan tim yang tangguh, mulai dari sektor belakang hingga depan.

Irfan menilai Parfait Louis Essengue Eloumou merupakan pemain kunci Tira-Persikabo.

"Saat di Bandung, dia bermain keras. Ngotot sekali. Tetapi nanti kami tidak akan membiarkan mereka leluasa di Surabaya," ujarnya. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Indonesia
Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Timnas Indonesia
Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Reaksi Media Korsel: 'Magis Shin Tae-yong' dan 'Tragedi di Doha'

Reaksi Media Korsel: "Magis Shin Tae-yong" dan "Tragedi di Doha"

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun 'Menari'...

Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun "Menari"...

Timnas Indonesia
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23: Mental Baja, Saatnya Mimpi Lebih Tinggi

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23: Mental Baja, Saatnya Mimpi Lebih Tinggi

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Patahkan Rekor Kelolosan Korsel ke Olimpiade

Timnas U23 Indonesia Patahkan Rekor Kelolosan Korsel ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Daftar Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Sejarah untuk Indonesia!

Daftar Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Sejarah untuk Indonesia!

Timnas Indonesia
Hasil Indonesia Vs Korea Selatan: Menangi Adu Penalti, Garuda ke Semifinal!

Hasil Indonesia Vs Korea Selatan: Menangi Adu Penalti, Garuda ke Semifinal!

Timnas Indonesia
Hasil Brighton Vs Man City: Gol Langka De Bruyne, Citizens Geser Liverpool

Hasil Brighton Vs Man City: Gol Langka De Bruyne, Citizens Geser Liverpool

Liga Inggris
FT Indonesia vs Korea Selatan 2-2: Unggul Jumlah Pemain, Garuda Muda Kecolongan

FT Indonesia vs Korea Selatan 2-2: Unggul Jumlah Pemain, Garuda Muda Kecolongan

Timnas Indonesia
Unggul Jumlah Pemain, Timnas U23 Indonesia Malah Kebobolan

Unggul Jumlah Pemain, Timnas U23 Indonesia Malah Kebobolan

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com