Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Berita Populer Bola Akhir Pekan yang Mungkin Anda Lewatkan

Kompas.com - 17/04/2017, 06:21 WIB

 

KOMPAS.com - Sejumlah pertandingan besar terjadi pada akhir pekan lalu. Beberapa pertandingan itu pun menyedot atensi pembaca Kompas.com.  

Liga 1 yang dimulai per Sabtu (15/4/2017) menjadi sorotan pembaca Kanal Bola Kompas.com. Terbukti, dua tinjauan pertandingan tersebut masuk berita populer pada akhir pekan.  

Perburuan gelar juara di Liga Spanyol juga menjadi magnet bagi pencinta sepak bola. Hasil yang melibatkan Real Madrid dan Barcelona menjadi paling banyak dinikmati di subrubrik sepak bola internasional Kanal Bola. 

Berikut adalah berita populer di Kanal Bola Kompas.com pada akhir pekan lalu: 

Hasil Liga 1, Persib Seri Lawan Arema 

Persib Bandung dan Arema FC bermain imbang tanpa gol pada pertandingan Liga 1 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Sabtu (15/4/2017) malam.

Kedua tim menurunkan skuad terbaiknya. Persib langsung menampilkan pemain barunya Michael Essien sejak awal laga. Sementara itu, Carlton Cole masuk pada awal babak kedua. 

 

Hasil Liga Spanyol, Pemain “Lapis Kedua” Madrid Raih Kemenangan  

Real Madrid menang 3-2 atas Sporting Gijon pada pertandingan La Liga di  El Molinon stadium pada Sabtu (15/4/2017). Hasil ini melegakan bagi Real Madrid karena pelatih Zinedine Zidane tidak menurunkan sejumlah pemain utama.

Pada laga di Estadio El Molinon ini, Real Madrid sempat tertinggal dua kali lewat gol Duje Cop (14’) dan Mikel Vega (50’). Namun, tim tamu selalu bisa bangkit berkat aksi Isco (17’, 90’) dan Alvaro Morata (59'). 

Baca juga:  Respons Ronaldo soal Tuduhan Pelecehan

Selain bisa bangkit, Real Madrid juga tidak tampil dengan skuad terbaiknya. Tengok saja keberanian pelatih Zinedine Zidane membangkucadangkan trio Karim Benzema, Cristiano Ronaldo, dan Gareth Bale.

 

Hasil Liga Spanyol, Barcelona Terus Tempel Real Madrid 

FC Barcelona terus menjaga jarak poin dengan Real Madrid seusai menang 3-2 atas Real Sociedad pada pertandingan pekan ke-32 Divisi Primera La Liga Spanyol, Sabtu (15/4/2017).

Lionel Messi menjadi bintang kemenangan Barca di Camp Nou lewat sepasang golnya (menit ke-17, 37'). Satu gol lainnya datang dari Paco Alcacer (44’).

Adapun skor Sociedad diperoleh dari gol bunuh diri Samuel Umititi (42') dan aksi Xabi Prieto (45').

 

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal Liga Inggris Pekan Ke-38: Man City Vs West Ham, Arsenal Vs Everton

Jadwal Liga Inggris Pekan Ke-38: Man City Vs West Ham, Arsenal Vs Everton

Liga Inggris
Skenario Juara Liga Inggris: Persaingan Man City-Arsenal, Selisih Gol Bisa Krusial

Skenario Juara Liga Inggris: Persaingan Man City-Arsenal, Selisih Gol Bisa Krusial

Liga Inggris
Lisensi Klub PSSI: Arema FC Terima Hasilnya, Catatan untuk Persebaya

Lisensi Klub PSSI: Arema FC Terima Hasilnya, Catatan untuk Persebaya

Liga Indonesia
Persib Vs Bali United: Mimpi Dedi Kusnandar Sang Bocah Lokal

Persib Vs Bali United: Mimpi Dedi Kusnandar Sang Bocah Lokal

Liga Indonesia
Ada Target Baru untuk Shin Tae-yong

Ada Target Baru untuk Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Ronaldo Atlet dengan Bayaran Tertinggi, Ada di Atas Lionel Messi

Ronaldo Atlet dengan Bayaran Tertinggi, Ada di Atas Lionel Messi

Sports
Juventus Tensi Tinggi, Allegri Segera Ditendang Pergi Usai Raih Trofi

Juventus Tensi Tinggi, Allegri Segera Ditendang Pergi Usai Raih Trofi

Liga Italia
Jadwal Thailand Open 2024: Gregoria Siap Beraksi, Indonesia Pastikan Semifinal

Jadwal Thailand Open 2024: Gregoria Siap Beraksi, Indonesia Pastikan Semifinal

Badminton
Jay Idzes Fokus Bawa Venezia ke Serie A, Siap Bela Timnas Indonesia

Jay Idzes Fokus Bawa Venezia ke Serie A, Siap Bela Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Como Si Pencuri Hati, Desain Fabregas Si Arsitek Cerdas

Como Si Pencuri Hati, Desain Fabregas Si Arsitek Cerdas

Liga Italia
Jadwal Timnas Indonesia Vs Tanzania, Laga Persiapan Lawan Irak dan Filipina

Jadwal Timnas Indonesia Vs Tanzania, Laga Persiapan Lawan Irak dan Filipina

Timnas Indonesia
Hasil Almeria Vs Barcelona, Dwigol Pemuda 21 Tahun Bawa Barca Menang

Hasil Almeria Vs Barcelona, Dwigol Pemuda 21 Tahun Bawa Barca Menang

Liga Spanyol
Link Live Streaming Almeria Vs Barcelona, Kickoff 02.30 WIB

Link Live Streaming Almeria Vs Barcelona, Kickoff 02.30 WIB

Liga Spanyol
Dua Ton Durian untuk 5000 Pelari

Dua Ton Durian untuk 5000 Pelari

Liga Indonesia
Era Baru Kompetisi Klub Asia, Persib Lolos Lisensi AFC Champions League 2

Era Baru Kompetisi Klub Asia, Persib Lolos Lisensi AFC Champions League 2

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com