Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Inilah Catatan "Perseteruan" Van Gaal

Kompas.com - 04/09/2015, 07:05 WIB

Bek asal Brasil ini sempat menikmati karier yang menjanjikan di Old Trafford sebelum Van Gaal datang pada musim panas tahun lalu. Tetapi pada musim panas ini, dia dijual ke klub elite Ligue 1, Lyon.

"Aku tahu dia tak menyukai diriku, tetapi apakah itu karena aku orang Brasil, aku tak tahu. Aku merasa baik, sebelum Ferguson pergi. Perubahan itu fatal bagiku," ujar Rafael.

10. Johan Cruyff

Perseteruan Van Gaal dengan Johan Cruyff sudah berlangsung puluhan tahun. Tampaknya, filosofi mereka yang bertolak belakang membuat hubungan dua orang Belanda ini tak bagus.

"Kami memiliki chemistry yang buruk," demikian pernyataan diplomatis Cruyff soal hubungannya dengan Van Gaal.

11. Ronald Koeman

Koeman, yang sekarang manajer Southampton, merupakan manajer Ajax Amsterdam ketika Van Gaal menempati posisi direktur sepak bola klub tersebut. Kerja sama dua orang asal Belanda ini tak berlangsung bagus, karena Koeman menilai Van Gaal kerab melakukan hal yang melampaui kewenangannya.

"Di Inggris ada tradisi hebat di mana manajer minum segelas anggur bersama-sama setelah pertandingan. Dengan Louis, hal itu gagal terjadi dua kali pada musim lalu," ujar Koeman, yang menyiratkan hubungan mereka belum pulih.

12. Guy Thys

Van Gaal pernah bermain saat legenda Belgia Guy Thys menjai manajer Royal Antwerp. Tetapi hubungan mereka tidak harmonis.

"Saya tidak menilai dia sebagai seorang pelatih. Mungkin karena dia terlalu sering menempatkan saya di bangku cadangan," ujar Van Gaal tentang Thys.

13. Hugo Sanchez

Mantan bintang Real Madrid ini memang tak pernah bermain di bawah kendali Van Gaal. Tetapi dia terlibat perseteruan dengan manajer Manchester United tersebut setelah melihat bagaimana cara Van Gaal menangani Javier Hernandez.

"Van Gaal membuat keputusan yang buruk - dan ini bukan hal buruk pertama yang dilakukannya, karena dia sudah melakukan itu 50.000 kali," ujar Sanchez, yang merupakan legenda sepak bola Meksiko.

"Aku sudah melatih dan seorang pelatih tidak bisa melakukan hal itu kepada pemainnya sendiri. Ini terlalu keji."

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pelatih Guinea Tiga Kali Ucap 'Sulit' Usai Lawan Timnas U23 Indonesia

Pelatih Guinea Tiga Kali Ucap "Sulit" Usai Lawan Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Bola Emas Diego Maradona di Piala Dunia 1986 Akan Dilelang

Bola Emas Diego Maradona di Piala Dunia 1986 Akan Dilelang

Internasional
Semifinal Championship Series Ingatkan Bos Persib ke Tahun 2014

Semifinal Championship Series Ingatkan Bos Persib ke Tahun 2014

Liga Indonesia
Guinea Kalahkan Indonesia dan Lolos Olimpiade, Ulangi Sejarah 56 Tahun

Guinea Kalahkan Indonesia dan Lolos Olimpiade, Ulangi Sejarah 56 Tahun

Internasional
Proliga 2024, Bandung bjb Tandamata Serukan Bangkit Usai Takluk

Proliga 2024, Bandung bjb Tandamata Serukan Bangkit Usai Takluk

Liga Indonesia
Bayer Leverkusen ke Final Liga Europa: 49 Laga Tak Terkalahkan, Rekor Baru di Eropa

Bayer Leverkusen ke Final Liga Europa: 49 Laga Tak Terkalahkan, Rekor Baru di Eropa

Liga Lain
Kepala Witan Sulaeman Dijahit Usai Lawan Guinea

Kepala Witan Sulaeman Dijahit Usai Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Erick Thohir Bidik Indonesia Tampil di Olimpiade Los Angeles 2028

Erick Thohir Bidik Indonesia Tampil di Olimpiade Los Angeles 2028

Timnas Indonesia
Jangan Pernah Menangis, Coach Shin Tae-yong

Jangan Pernah Menangis, Coach Shin Tae-yong

Liga Indonesia
Jadwal MotoGP Perancis 2024, Tekad Sang Juara Dunia Taklukan Le Mans

Jadwal MotoGP Perancis 2024, Tekad Sang Juara Dunia Taklukan Le Mans

Motogp
Erick Thohir Apresiasi Perjuangan Indonesia, Skuad Garuda Punya Generasi Emas

Erick Thohir Apresiasi Perjuangan Indonesia, Skuad Garuda Punya Generasi Emas

Timnas Indonesia
Atmosfer Sendu Ruang Ganti Timnas U23 Indonesia Usai Urung ke Olimpiade

Atmosfer Sendu Ruang Ganti Timnas U23 Indonesia Usai Urung ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Hasil Liga Europa: Atalanta Vs Leverkusen di Final, Sejarah bagi Sang Dewi

Hasil Liga Europa: Atalanta Vs Leverkusen di Final, Sejarah bagi Sang Dewi

Liga Lain
Erick Thohir: Terima Kasih, Skuad Garuda Muda!

Erick Thohir: Terima Kasih, Skuad Garuda Muda!

Timnas Indonesia
Apresiasi Presiden FIFA Terhadap Perjuangan Timnas U23 Indonesia

Apresiasi Presiden FIFA Terhadap Perjuangan Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com