Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Ada Jasa Paul Scholes dalam Kesuksesan Cristiano Ronaldo

Ronaldo dan Scholes pernah bermain bersama saat di Manchester United selama enam musim sejak 2003. Saat bergabung ke Old Trafford dari Sporting Lisbon, Ronaldo masih remaja atau berusia 17 tahun.

Menurut Pjanic, Scholes secara tidak langsung membentuk cara pikir dan bermain Ronaldo yang terus dibawa hingga saat ini.

"Saya membaca banyak tulisan yang berisi kekaguman Ronaldo kepada Scholes seperti bagaimana dia saat latihan. Semua orang berbicara tentang Scholes yang sangat luar biasa," kata Pjanic dikutip dari Four Four Two, Selasa (22/10/2018).

"Scholes sangat spesial karena dia melakukan sesuatu dengan cara yang sederhana. Saya pikir Ronaldo telah belajar dengan tipikal pemain seperti itu," ucap Pjanic menambahkan.

Pjanic menjelaskan pengalaman dan pelajaran saat di Man United baru terasa saat Ronaldo pindah ke Real Madrid.

"Jika Anda melihat Ronaldo ketika di Man United dan ketika Ronaldo menjadi pemain terbaik dunia saat ini, Anda akan melihat banyak perubahan. Permainan Ronaldo kini lebih konkrit dan taktis," ucap Pjanic.

Saat di Man United, Ronaldo dikenal sebagai pemain sayap lincah yang sering memamerkan skill mengolah bola. Ronaldo tidak banyak mencetak gol karena lebih berperan memberi umpan dari sisi sayap kiri.

Setelah pindah ke Real Madrid, Ronaldo terlihat mengubah permainannya dengan mengurangi drible dan sprint. Ronaldo lebih banyak berada di kotak penalti dan mengambil segala peluang seperti tendangan bebas dan penalti.

Hasilnya, berbagai rekor gol diciptakan Ronaldo selama sembilan musim di Real Madrid. Salah satu rekor Ronaldo yang mungkin sangat sulit dipecahkan adalah top skor sepanjang masa Real Madrid yakni 438 gol dalam 450 laga.

https://bola.kompas.com/read/2018/10/22/17562508/ada-jasa-paul-scholes-dalam-kesuksesan-cristiano-ronaldo

Terkini Lainnya

Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

Motogp
Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

Liga Inggris
Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

Timnas Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Berjaya, Indonesia Bekuk Inggris

Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Berjaya, Indonesia Bekuk Inggris

Badminton
Piala Asia U23: Uzbekistan Kuat, Indonesia Punya Pengalaman dari Ferarri-Hokky

Piala Asia U23: Uzbekistan Kuat, Indonesia Punya Pengalaman dari Ferarri-Hokky

Timnas Indonesia
Arteta Dapat Saran dari Wenger untuk Bawa Arsenal Juara Liga Inggris

Arteta Dapat Saran dari Wenger untuk Bawa Arsenal Juara Liga Inggris

Liga Inggris
Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2024: Marquez Terdepan, Disusul Bezzecchi-Martin

Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2024: Marquez Terdepan, Disusul Bezzecchi-Martin

Motogp
Hasil Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia Unggul 2-0 Atas Inggris

Hasil Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia Unggul 2-0 Atas Inggris

Badminton
Prediksi Bung Ahay: Peluang Indonesia ke Final Terbuka, Waspada Gaya Eropa

Prediksi Bung Ahay: Peluang Indonesia ke Final Terbuka, Waspada Gaya Eropa

Timnas Indonesia
Semifinal Piala Asia U23, Jangan Remehkan Lagi Indonesia

Semifinal Piala Asia U23, Jangan Remehkan Lagi Indonesia

Liga Indonesia
Hasil Thomas Cup 2024, Anthony Sinisuka Ginting Menang

Hasil Thomas Cup 2024, Anthony Sinisuka Ginting Menang

Badminton
Fakta Menarik Uzbekistan, Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23

Fakta Menarik Uzbekistan, Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Pesan dan Harapan untuk Ernando Ari Jelang Laga Melawan Uzbekistan

Pesan dan Harapan untuk Ernando Ari Jelang Laga Melawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
Saat Sikap Berkelas STY Disorot Usai Bawa Indonesia Singkirkan Korsel...

Saat Sikap Berkelas STY Disorot Usai Bawa Indonesia Singkirkan Korsel...

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke