Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Teco: Pelatih Harus Terima Dikritik

Kompas.com - 22/08/2023, 12:00 WIB
Suci Rahayu,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

 

KOMPAS.com - Bali United mengalami kekalahan telak di dua kompetisi berbeda.

Pada Kualifikasi Liga Champions Asia, Bali United dikalahkan tim asal Hong Kong Lee Man FC dengan skor akhir 1-5.

Lalu di Liga 1 2023-2024, Bali United  juga kalah dengan skor 1-3 dari Persis Solo.

Performa Bali United pada kompetisi musim ini mengalami fluktuatif.

Saat ini tim berada di posisi ke-7 klasemen sementara dengan 14 poin, perolehan dari 4 menang 3 kalah 2 seri.

Posisi pelatih Bali United Stefano Cugurra terancam karena dia diterpa rumor pergantian pelatih yang kembali mencuat. 

Baca juga: Alasan dalam Sepekan Bali United Kebobolan 8 Gol

Bahkan mantan pelatih Bhayangkara FC Paul Munster dikaitkan sebagai pengganti pelatih yang sudah membawa Bali United dua kali juara Liga Indonesia.

Menanggapi rumor tersebut ia tidak ambil pusing karena tidak hanya sekali terjadi.

Saat ini ia lebih memilih untuk mempersiapkan tim jelang laga pekan ke-10 melawan Barito Putera di Stadion Kapten I Wayan Dipta Gianyar, Minggu (27/8/2023) malam.

"Waktu tim kalah biasa kritik datang. Kita sebagai pelatih harus terima dikritik," tutur pelatih yang biasa disapa Teco itu.

"Rumor di Indonesia banyak, ini tidak ada masalah," imbuhnya.

Menurut Stefano Cugurra, sebagai pelatih harus siap dan dikritik.

Kritik tersebut menjadi pelecut semangat untuk memperbaiki tim.

Hal ini terbukti diawal Liga 1 2023-2024, Bali United membuka kompetisi dengan mengalami kekalahan dari PSS Sleman (0-1) di kandang sendiri.

Kekalahan berlanjut pada pekan ke-2 saat away melawan tuan rumah Borneo FC (1-3).

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Piala Asia U17 Putri 2024 Bukan Titik Akhir, Garuda Pertiwi Mau Terus Belajar

Piala Asia U17 Putri 2024 Bukan Titik Akhir, Garuda Pertiwi Mau Terus Belajar

Timnas Indonesia
Persib Vs Bali United, Kisah Marcos Flores dan Kutukan Maung Bandung

Persib Vs Bali United, Kisah Marcos Flores dan Kutukan Maung Bandung

Liga Indonesia
Mantan Pemain Real Madrid Latih PSBS Biak Musim Depan

Mantan Pemain Real Madrid Latih PSBS Biak Musim Depan

Liga Indonesia
Kekalahan dari Arsenal Sisakan Rentetan Catatan Buruk Man United

Kekalahan dari Arsenal Sisakan Rentetan Catatan Buruk Man United

Liga Inggris
Gregoria Mariska Catatkan Smes Terkencang Selama Uber Cup 2024

Gregoria Mariska Catatkan Smes Terkencang Selama Uber Cup 2024

Badminton
Bayer Leverkusen 50 Laga Tak Terkalahkan, Xabi Alonso Incar Tiga Gelar

Bayer Leverkusen 50 Laga Tak Terkalahkan, Xabi Alonso Incar Tiga Gelar

Bundesliga
PSSI Upayakan Calvin Verdonk-Jens Raven Bela Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026

PSSI Upayakan Calvin Verdonk-Jens Raven Bela Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia
IMI X IOF Challenge 2024 Tuntas, Kolaborasi Majukan Offroad Tanah Air

IMI X IOF Challenge 2024 Tuntas, Kolaborasi Majukan Offroad Tanah Air

Sports
Jadwal dan Hasil Undian Thailand Open 2024, Indonesia Kirim 16 Wakil

Jadwal dan Hasil Undian Thailand Open 2024, Indonesia Kirim 16 Wakil

Badminton
Pelatih Korea Utara Ungkap Kelebihan Timnas U17 Putri Indonesia

Pelatih Korea Utara Ungkap Kelebihan Timnas U17 Putri Indonesia

Timnas Indonesia
PSG Vs Toulose 1-3, Noda Sorakan dan Penghormatan untuk Mbappe

PSG Vs Toulose 1-3, Noda Sorakan dan Penghormatan untuk Mbappe

Liga Lain
Real Madrid Pesta Juara LaLiga: Kacamata dan Cerutu Ancelotti, Asa di Liga Champions

Real Madrid Pesta Juara LaLiga: Kacamata dan Cerutu Ancelotti, Asa di Liga Champions

Liga Spanyol
Championship Series Liga 1: Fakta Head to Head Bali United Vs Persib

Championship Series Liga 1: Fakta Head to Head Bali United Vs Persib

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Championship Series Liga 1 Bali United Vs Persib, Borneo Vs Madura United

Jadwal Siaran Langsung Championship Series Liga 1 Bali United Vs Persib, Borneo Vs Madura United

Liga Indonesia
Man United Vs Arsenal: Setan Merah Tumbang, Ten Hag Soroti Krisis Pemain

Man United Vs Arsenal: Setan Merah Tumbang, Ten Hag Soroti Krisis Pemain

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com