Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Pemain PS Sleman Alirkan Kembali Darah di Kaki

Kompas.com - 10/06/2021, 22:12 WIB
Josephus Primus

Penulis

Sumber PSS Sleman

CIKARANG, KOMPAS.com - Tim PS Sleman baru saja menempuh perjalanan darat dari Sleman di Yogyakarta ke Cikarang, Jawa Barat, pada Kamis (10/6/2021).

Setiba di Cikarang, sore harinya, skuad PS Sleman mendapat menu latihan ringan.

"Kami memberikan latihan ringan stretching dan sedikit jogging untuk mengembalikan kondisi seperti semula," kata pelatih fisik PS Sleman Danang Suryadi.

Kedua jenis latihan ringan ini menjadi penting bagi para pemain.

Baca juga: Arti 15 Menit bagi Penggawa PS Sleman

"Aliran darah yang menumpuk di kaki harus digerakkan supaya mengalir kembali," kata Danang Suryadi.

Latihan stretching atau peregangan dan sedikit jogging atau lari-lari kecil bertujuan untuk pemulihan.

Menurut pelatih fisik PS Sleman Danang Suryadi, selama TC di Cikarang, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, mulai Kamis (10/6/2021), skuad PS Sleman akan menggelar dua hingga tiga kali laga uji coba.PSS Sleman Menurut pelatih fisik PS Sleman Danang Suryadi, selama TC di Cikarang, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, mulai Kamis (10/6/2021), skuad PS Sleman akan menggelar dua hingga tiga kali laga uji coba.

"Latihan tidak lama, hanya 15-20 menit. Setelah itu mereka kembali ke kamar, lalu mandi dan dilanjutkan dengan makan malam bersama,” kata Danang Suryadi.

Selama TC, skuad PS Sleman akan menggelar dua hingga tiga kali laga uji coba dengan lawan-lawan dari klub Liga 2.

Sebelumnya, Manajer PS Sleman Danilo Fernando mengatakan bahwa anak-anak asuhnya akan menjalankan TC selama delapan hari.

Danilo menyebut bahwa pada Kamis (10/6/2021) pukul 10.00 pagi, tim akan berangkat ke Cikarang.

Pemain PS Sleman Arthur Irawan dengan pemain Bali United saat babak 8 besar Piala Menpora 2021yang berakhir dengan adu penalti 4-2 di Stadion Si Jalak Harumpat Bandung, Senin (12/04/2021) malamDokumentasi Liga Indonesia Baru Pemain PS Sleman Arthur Irawan dengan pemain Bali United saat babak 8 besar Piala Menpora 2021yang berakhir dengan adu penalti 4-2 di Stadion Si Jalak Harumpat Bandung, Senin (12/04/2021) malam

"Kami akan TC hingga 18 Juni 2021," ucap Danilo Fernando pada Rabu (9/6/2021).

Sejatinya, terang Danilo, ada dua agenda besar berkenaan dengan TC itu.

"Kami akan memperkuat chemistry antarpemain," katanya.

"Kami pun akan mematangkan tim secara taktikal," lanjut Danilo Fernando.

Sementara itu, terkait uji coba, Danilo mengatakan bahwa PS Sleman akan menggelar dua hingga tiga kali uji tanding.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Alasan Timnas Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Digelar Tertutup

Alasan Timnas Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Digelar Tertutup

Timnas Indonesia
Hasil Uber Cup 2024: Ribka/Lanny Kalah 2 Gim Langsung, Indonesia 2-2 Korsel

Hasil Uber Cup 2024: Ribka/Lanny Kalah 2 Gim Langsung, Indonesia 2-2 Korsel

Badminton
Jadwal Championship Series, Agenda Persiapan Panjang Persib

Jadwal Championship Series, Agenda Persiapan Panjang Persib

Liga Indonesia
Hasil Piala Uber 2024: Ester Berjaya via Tiga Gim, Indonesia 2-1 Korsel

Hasil Piala Uber 2024: Ester Berjaya via Tiga Gim, Indonesia 2-1 Korsel

Badminton
Reus Pergi dari Dortmund, Bukti Pengabdian 12 Tahun Hadirkan Cinta Besar

Reus Pergi dari Dortmund, Bukti Pengabdian 12 Tahun Hadirkan Cinta Besar

Liga Lain
Thiago Silva Tinggalkan Chelsea, Pulang Kampung ke Fluminense

Thiago Silva Tinggalkan Chelsea, Pulang Kampung ke Fluminense

Internasional
Girona Bidik Kemenangan Kandang Pertama Atas Barcelona

Girona Bidik Kemenangan Kandang Pertama Atas Barcelona

Liga Spanyol
Apriyani/Siti Kalah Dua Gim Langsung, Indonesia 1-1 Korsel

Apriyani/Siti Kalah Dua Gim Langsung, Indonesia 1-1 Korsel

Badminton
Kata Klopp soal Mo Salah Usai Ribut-ribut di Pinggir Lapangan

Kata Klopp soal Mo Salah Usai Ribut-ribut di Pinggir Lapangan

Liga Inggris
Hasil Piala Uber 2024: Gregoria Menang Dua Gim Langsung, Indonesia 1-0 Korsel

Hasil Piala Uber 2024: Gregoria Menang Dua Gim Langsung, Indonesia 1-0 Korsel

Badminton
Timnas Indonesia Langsung ke Perancis, Bersiap Lawan Guinea demi Mimpi Olimpiade

Timnas Indonesia Langsung ke Perancis, Bersiap Lawan Guinea demi Mimpi Olimpiade

Timnas Indonesia
Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Kiper Pahlawan Tepis Penalti di Injury Time

Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Kiper Pahlawan Tepis Penalti di Injury Time

Internasional
Milan dan Bayern Gigit Jari, De Zerbi Komitmen di Brighton

Milan dan Bayern Gigit Jari, De Zerbi Komitmen di Brighton

Liga Inggris
Rencana Persib Bidik Pemain Timnas U23 Indonesia

Rencana Persib Bidik Pemain Timnas U23 Indonesia

Liga Indonesia
Elkan Baggott dan Alfeandra Dewangga, Opsi untuk Laga Kontra Guinea

Elkan Baggott dan Alfeandra Dewangga, Opsi untuk Laga Kontra Guinea

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com