Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kata Kompany soal Melatih Chelsea

Kompas.com - 23/04/2023, 16:00 WIB
Ferril Dennys

Penulis

Sumber BolaSport

KOMPAS.com - Pelatih Burnley, Vincent Kompany, angkat bicara soal kabar dirinya tengah dilirik oleh Chelsea untuk melatih klub berjulukan The Blues tersebut musim depan.

Chelsea tengah mencari pelatih permanen sepeninggal Graham Potter yang dipecat pada awal April 2023.

Sebagai gantinya, Frank Lampard ditunjuk menjadi pelatih interim hingga Liga Inggris 2022-2023 usai pada musim panas.

Sederet nama telah masuk dalam radar Chelsea untuk menjadi suksesor Potter.

Nama-nama seperti Julian Nagelsmann, Luis Enrique, dan Mauricio Pochettino telah dikaitkan dengan The Blues.

Baca juga: Nagelsmann Dicoret, Chelsea Incar 2 Pelatih Ini

Akan tetapi, Julian Nagelsmann dan Luis Enrique disebut-sebut sudah terdepak dari daftar calon pelatih baru.

Justru Mauricio Pochettino yang notabene eks juru taktik Tottenham Hotspur menjadi yang terdepan.

Namun, manajemen Chelsea belum membuat keputusan akhir terkait calon nakhoda klub.

Hal ini membuat nama lain berpotensi masuk sebagai kandidat.

Nama murid Pep Guardiola, Vincent Kompany menjadi yang terkini masuk dalam bursa pencarian pelatih Chelsea.

Pelatih berusia 37 tahun tersebut berpeluang untuk dicomot Chelsea dari Burnley pada musim 2023-2024.

Kompany mengukir prestasi luar biasa bersama Burnley musim ini di Divisi Championship.

The Clarets dipastikan promosi ke Liga Inggris musim depan dalam musim debut Kompany.

Meski begitu, Burnley belum mengamankan status sebagai juara Divisi Championship.

Itu dikarenakan mereka hanya meraih dua poin dari tiga laga terakhir mereka dan kalah dari QPR.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Indonesia
Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Timnas Indonesia
Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com