Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jadwal Man United di Bulan Oktober: Periode Sibuk Setan Merah

Kompas.com - 28/09/2022, 21:40 WIB
Jason Timothy Yudha ,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

Sumber Man United

KOMPAS.com - Manchester United akan memainkan sembilan pertandingan pada Oktober 2022.

Hal tersebut tercatat sebagai pertandingan terbanyak sepanjang sejarah yang pernah Man United mainkan di bulan Oktober.

Man United akan beraksi kembali di laga domestik sejak Minggu (4/9/2022).

The Red Devils, julukan Man United, akan melawan Man City pada Minggu (2/10/2022) di Stadion Etihad pukul 20.00 WIB.

Rangkaian jadwal ketat ini juga akan diwarnai dengan ajang Piala Dunia 2022 yang akan dimainkan pada akhir tahun 2022 ini.

Baca juga: Jadwal Bola Akhir Pekan Ini: Man City Vs Man United, Persib Vs Persija

Setelah Derbi Manchester, Man United akan melawan Omonia Nicosia pada Kamis (6/10/2022) dan Jumat (14/10/2022) dalam ajang UEFA  Europa League.

Adapun di Liga Inggris, Everton akan menjadi lawan berikutnya setelah menghadapi The Citizens, julukan Man City. Laga ini akan dimainkan di Stadion Goodison Park pada Senin (10/10/2022) pukul 01.00 dini hari WIB.

Hal ini merupakan jadwal yang belum pernah terjadi sebelumnya di bulan Oktober, bulan yang umumnya berisi jeda internasional.

Menilik catatan jadwal Man United sebelumnya, pada musim lalu, Man United hanya bermain lima kali di bulan Oktober. 

Sementara itu, catatan terendah di bulan Oktober yang pernah adalah pada 2014. The Red Devils hanya bermain sebanyak tiga kali.

Baca juga: Hasil Liverpool Vs Man United Legends: Gol Berbatov Sia-sia, MU Kalah 1-2

Terdapat rekor mengenai Man United bermain sebanyak delapan kali di bulan Oktober, yaitu pada tahun 1971, 1976, 1981, 1984, 1994.

Pengalaman bertanding sebanyak sembilan kali di bulan Oktober merupakan pengalaman baru bagi Man United.

Pertandingan antara Man United melawan Chelsea masih perlu dikonfirmasi lebih lagi.

Baca juga: Berkat Ten Hag, Penyakit Lama Man United Ini Sembuh

Jadwal Manchester United di Oktober 2022:

Minggu, 2 Oktober 2022

20.00 WIB: Man City vs Man United - Stadion Etihad

Kamis, 6 Oktober 2022

23.45 WIB: Omonia Nicosia vs Man United - Stadion GSP

Senin, 10 Oktober 2022

01.00 WIB: Everton vs Man United - Stadion Goodison Park

Jumat, 14 Oktober 2022

02.00 WIB: Man United vs Omonia Nicosia - Stadion Old Trafford

Minggu, 16 Oktober 2022

20.00 WIB: Man United vs Newcastle - Stadion Old Trafford

Kamis, 20 Oktober 2022

02.15 WIB: Man United vs Tottenham  - Stadion Old Trafford

Sabtu, 22 Oktober 2022

(TBA): Chelsea vs Man United - Stadion Stamford Bridge

Jumat, 28 Oktober 2022

02.00 WIB: Man United vs Tiraspol - Stadion Old Trafford

Minggu, 30 Oktober 2022

23.30 WIB: Man United vs West Ham - Stadion Old Trafford

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Indonesia
Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Timnas Indonesia
Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com