Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lampard, Rooney, hingga Mourinho Masuk Bursa Calon Pelatih Everton

Kompas.com - 19/01/2022, 21:40 WIB
M. Hafidz Imaduddin,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

Sumber Sky Sports

Wazza, julukan Rooney, adalah mantan pesepak bola yang lahir dari akademi Everton.

Setelah lulus dari akademi, Rooney pernah tiga musim membela Everton pada dua periode, yakni 2002-2004 dan 2017-2018.

Terlepas dari hal itu, Rooney saat ini masih terikat kontrak dengan Derby County hingga Juni 2023.

Di sisi lain, Frank Lampard sampai saat ini masih menganggur sejak dipecat Chelsea pada akhir Januari 2021.

Dikutip dari situs Sky Sports, Frank Lampard dikabarkan sudah mendapatkan jadwal untuk bertemu dengan manajemen Everton dalam waktu dekat.

Terdapat dua pelatih lain yang juga dikaitkan dengan Everton. Mereka adalah Roberto Martinez dan Nuno Espirito Santo.

Baca juga: Alasan Frank Lampard Menolak Norwich City

Roberto Martinez yang kini berstatus pelatih timnas Belgia pernah menangani Everton selama tiga musim pada medio 2013-2016.

Namun, peluang Roberto Martinez kembali ke Everton dalam waktu dekat terbilang sangat kecil.

Pasalnya, timnas Belgia dikabarkan tidak akan melepas Roberto Martinez setidaknya sampai akhir Piala Dunia 2022 Qatar.

Di sisi lain, Nuno Espirito Santo saat ini masih menganggur setelah dipecat Tottenham Hotspur pada November 2021.

Sembari mencari pengganti Benitez, Everton telah menugaskan Duncan Ferguson untuk menjadi caretaker atau pelaih sementara.

Terdekat, Everton dijadwalkan menjamu Aston Villa di Stadion Goodison Park untuk melakoni laga pekan ke-23 Liga Inggris, Sabtu (22/1/2022).

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Timnas U23 Indonesia Jadi Kabar Gembira, Energi untuk Semua Atlet

Timnas U23 Indonesia Jadi Kabar Gembira, Energi untuk Semua Atlet

Timnas Indonesia
Leicester Promosi ke Premier League, Kans Tutup Musim dengan 100 Poin

Leicester Promosi ke Premier League, Kans Tutup Musim dengan 100 Poin

Liga Inggris
Trofi Liga Champions ke Indonesia, Morientes dan Vidic Turut Serta

Trofi Liga Champions ke Indonesia, Morientes dan Vidic Turut Serta

Sports
Timnas U23 Indonesia dan Olimpiade 2024, Mimpi dari Selembar Karton Putih

Timnas U23 Indonesia dan Olimpiade 2024, Mimpi dari Selembar Karton Putih

Timnas Indonesia
Jadwal Thomas dan Uber Cup 2024: Tim Putra Indonesia Vs Inggris, Putri Lawan Hong Kong

Jadwal Thomas dan Uber Cup 2024: Tim Putra Indonesia Vs Inggris, Putri Lawan Hong Kong

Badminton
Timnas Indonesia Sudah Layak Bersaing di Level Asia

Timnas Indonesia Sudah Layak Bersaing di Level Asia

Timnas Indonesia
Daftar 4 Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Uzbekistan Lawan Indonesia

Daftar 4 Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Uzbekistan Lawan Indonesia

Internasional
Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Turnamen Basket Mandiri 3x3 Indonesia, Antusiasme Peserta di Medan

Turnamen Basket Mandiri 3x3 Indonesia, Antusiasme Peserta di Medan

Sports
Hasil Real Sociedad Vs Madrid 0-1, Sinar Arda Gueler Bawa Los Blancos Menang

Hasil Real Sociedad Vs Madrid 0-1, Sinar Arda Gueler Bawa Los Blancos Menang

Liga Spanyol
Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Internasional
Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Liga Indonesia
Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Liga Indonesia
Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com