Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kebanggaan Persita di Laga Pamungkas

Kompas.com - 01/04/2021, 23:53 WIB
Josephus Primus

Penulis

SLEMAN, KOMPAS.com - Kembali ke Tangerang usai melakoni Piala Menpora 2021, Persita bisa mendapatkan kebanggaan di laga pamngkas, Jumat (2/4/2021).

Syaratnya, Persita bisa bermain imbang maupun menang melawan Bali United di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Yogyakarta.

Bermain di Grup D bersama Persib Bandung, Bali United, dan Persiraja Banda Aceh, Pendekar Cisadane takluk 1-3 di Stadion Maguwoharjo, Sleman dari Persib Bandung pada Senin (29/3/2021).

Baca juga: Pelatih Persita Tanggapi Rotasi Bali United

Kekalahan pada laga kedua ini membuat Persita Tangerang sementara tercecer di nomor buncit dari empat klub Grup D.

Pelatih Persita Tangerang Widodo Cahyono Putro (kiri) dan pemain Persita Tangerang Kevin Gomes (kanan) pada perhelatan Turnamen Piala Menpora 2021, Kamis (1/4/2021).



Persita Tangerang Pelatih Persita Tangerang Widodo Cahyono Putro (kiri) dan pemain Persita Tangerang Kevin Gomes (kanan) pada perhelatan Turnamen Piala Menpora 2021, Kamis (1/4/2021).

Di laga pertama, Persita Tangerang kalah oleh Persiraja Banda Aceh pada Rabu (24/3/2021).

Hattrick pemain Persiraja Assanur Rizal Torres membungkam perlawanan Persita Tangerang tiga gol tanpa balas.

Sementara, demi mendulang poin sepulang dari Sleman, Persita, besok, pada laga ketiga atau pamungkas, saat bersua Bali United, wajib mencetak hasil seri atau menang.

"Kami sepakat dengan semua pemain, kalau bisa kami membawa poin, mungkin bisa satu, bisa tiga," kata Widodo Cahyono Putro, hari ini pada preematch press conference di Sleman.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Juventus Vs AC Milan, Tidak Ada Pemenang

Juventus Vs AC Milan, Tidak Ada Pemenang

Liga Italia
Hasil Lengkap Tim Indonesia di Piala Thomas & Uber 2024

Hasil Lengkap Tim Indonesia di Piala Thomas & Uber 2024

Badminton
Hasil Man United Vs Burnley: Gol Penalti Buyarkan Kemenangan MU

Hasil Man United Vs Burnley: Gol Penalti Buyarkan Kemenangan MU

Liga Inggris
Catat Rekor Apik di Stadion Abdullah bin Khalifa, Modal Indonesia Lawan Uzbekistan

Catat Rekor Apik di Stadion Abdullah bin Khalifa, Modal Indonesia Lawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

Motogp
Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

Liga Inggris
Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

Timnas Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Berjaya, Indonesia Bekuk Inggris

Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Berjaya, Indonesia Bekuk Inggris

Badminton
Piala Asia U23: Uzbekistan Kuat, Indonesia Punya Pengalaman dari Ferarri-Hokky

Piala Asia U23: Uzbekistan Kuat, Indonesia Punya Pengalaman dari Ferarri-Hokky

Timnas Indonesia
Arteta Dapat Saran dari Wenger untuk Bawa Arsenal Juara Liga Inggris

Arteta Dapat Saran dari Wenger untuk Bawa Arsenal Juara Liga Inggris

Liga Inggris
Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2024: Marquez Terdepan, Disusul Bezzecchi-Martin

Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2024: Marquez Terdepan, Disusul Bezzecchi-Martin

Motogp
Hasil Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia Unggul 2-0 Atas Inggris

Hasil Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia Unggul 2-0 Atas Inggris

Badminton
Prediksi Bung Ahay: Peluang Indonesia ke Final Terbuka, Waspada Gaya Eropa

Prediksi Bung Ahay: Peluang Indonesia ke Final Terbuka, Waspada Gaya Eropa

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com