Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ancang-ancang bila Liga Inggris Terhenti Kembali

Kompas.com - 03/06/2020, 20:12 WIB
Josephus Primus

Penulis

LONDON, KOMPAS.com - Peluang Liga Inggris untuk kembali terhenti karena pandemi Covid-19 masih besar.

Lantaran itulah, klub-klub mempersiapkan ancang-ancang jika hal itu terjadi.

Menurut rencana, Liga Inggris akan kembali berlanjut mulai Rabu (17/6/2020).

Baca juga: Menanti Liga Inggris Bergulir Lagi, Klub Tetap Bantu Terdampak Covid-19

Laman resmi Liga Inggris, www.premierleague.com, menulis, ada dua laga yang menjadi penanda berputar kembalinya liga tersebut.

Phil Foden dalam laga Aston Villa vs Manchester City pada final Piala Liga Inggris yang digelar di Stadion Wembley, Minggu (1/3/2020).AFP/GETTY IMAGES/MICHAEL REGAN Phil Foden dalam laga Aston Villa vs Manchester City pada final Piala Liga Inggris yang digelar di Stadion Wembley, Minggu (1/3/2020).

Pertama adalah pertandingan antara Manchester City melawan Arsenal.

Kemudian, di Stadion Villa Park, Aston Villa akan menjamu tamunya, Sheffield United.

Manchester City yang baru bermain 28 kali hingga penundaan pada pertengahan Maret 2020 terjadi ada di posisi 2 klasemen sementara.

Chris Wood (kiri) saat merayakan gol bersama rekan satu timnya pada laga Burnley vs Tottenham Hotspur dalam lanjutan pekan ke-29 Liga Inggris di Stadion Turf Moor, Minggu 08 Maret 2020 dini hari WIB.AFP/ LINDSEY PARNABY Chris Wood (kiri) saat merayakan gol bersama rekan satu timnya pada laga Burnley vs Tottenham Hotspur dalam lanjutan pekan ke-29 Liga Inggris di Stadion Turf Moor, Minggu 08 Maret 2020 dini hari WIB.

Dari jumlah laga itu, Manchester City menang 18 kali, seri 3 kali, dan kalah 7 kali.

Sementara, Sheffield United, juga baru berlaga 28 kali, ada di posisi tujuh.

Sheffield yang bermarkas di Stadion Bramall Lane meraih 11 kali kemenangan, 10 kali seri, dan 7 kali kalah.

Kiper jebolan akademi Manchester United yang sedang dipinjamkan ke Sheffield United, Dean Henderson.AFP/GLYN KIRK Kiper jebolan akademi Manchester United yang sedang dipinjamkan ke Sheffield United, Dean Henderson.

Di posisi sembilan ada Arsenal yang juga baru menuntaskan 28 laga.

Klub Meriam London itu menang 9 kali, 13 kali seri, dan 6 kali kalah.

Aston Villa di posisi 19 dari 20 klub Liga Inggris dengan capaian 25 poin dari 28 laga.

Aston Villa menang 7 kali, 4 kali seri, dan 17 kali kalah.

Para pemain Norwich City di Premier League, kasta tertinggi Liga InggrisAFP/ALEX DAVIDSON / GETTY IMAGES EUROPE / GETTY IMAGES VIA AFP Para pemain Norwich City di Premier League, kasta tertinggi Liga Inggris

Tak ada degradasi

Pelatih kepala Aston Villa Inggris, Dean Smith (kiri) dan asisten manajer Aston Villa Inggris John Terry menyaksikan para pemain dari touchline selama pertandingan sepakbola final Piala Liga Inggris antara Aston Villa dan Manchester City di stadion Wembley di London pada 1 Maret 2020.AFP/GLYN KIRK Pelatih kepala Aston Villa Inggris, Dean Smith (kiri) dan asisten manajer Aston Villa Inggris John Terry menyaksikan para pemain dari touchline selama pertandingan sepakbola final Piala Liga Inggris antara Aston Villa dan Manchester City di stadion Wembley di London pada 1 Maret 2020.

"Klub berharap ada rencana kontingensi bila Liga Inggris dihentikan kembali," kata pernyataan klub.

Usulan yang mengemuka datang dari separuh anggota Liga Inggris, terlebih penghuni papan tengah dan bawah.

"Tidak ada degradasi," begitu pernyataan klub-klub.

Masker wajah Liverpool.store.liverpoolfc.com Masker wajah Liverpool.

Sementara itu, penghitungan poin dalam setiap laga adalah usulan jalan tengah yang dianggap memberi rasa keadilan.

"Kami akan membahas beda pendapat soal ini pada 11 Juni mendatang," kata CEO Liga Inggris Richard Masters.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Indonesia
Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Timnas Indonesia
Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com