Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Persipura Vs Bhayangkara, The Guardians Putus Rekor Mutiara Hitam

Kompas.com - 07/11/2019, 17:32 WIB
Mochamad Sadheli ,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Laga Persipura Jayapura vs Bhayangkara FC berakhir untuk kemenangan tim tamu dengan skor 3-1.

Duel sengit Persipura Jayapura vs Bhayangkara FC di pekan ke-27 Liga 1 2019 ini berlangsung di Satdion Gelora Delta, Sidoarjo, Kamis (7/11/2019) 15.30 WIB.

Penyerang Bhayangkara, Bruno Matos sukses membawa timnya unggul pada babak pertama setelah membuat banyak peluang.

Bruno Matos baru bisa mencetak gol pada menit ke-45+1 setelah mendapat umpan dari Teuku Ichsan.

Persipura sempat menyamakan kedudukan melalui gol yang disarangkan oleh Ian Louis Kabes pada menit ke-75.

Baca juga: Persipura Vs Bhayangkara, The Guardian Bertekad Melakukan Pembalasan

Delapan menit berlesang, Bhayangkara kembali unggul setelah Adam Alis sukses membuat gol.

Striker Herman Dzumafo Epandi turut menyumbang satu gol pada menit ke-88 dan membungkam Persipura Jayapura di kandang.

Kemenangan Bhayangkara ini menjadikan tim berjuluk The Guardians tak terkalahkan dari lima pertandingan terakhir.

Sebaliknya, kekalahan Persipura ini memutus rekor tak terkalahkan dari enam pertandingan terakhir.

Baca juga: Persipura Vs Bhayangkara, Mutiara Hitam Tak Berani Bicara Target

Jalannya Pertandingan:

Kedua tim bermain dengan tempo lambat pada menit-menit awal laga Persipura vs Bhayangkara dimulai.

Bhayangkara sebenarnya bisa unggul lebih dulu andai peluang yang diterima penyerang Bruno Matos sukses menjadi gol.

Bruno berhasil melewati pemain belakang Persipura dan tinggal berhadapan dengan kiper Dede Sulaiman pada menit ke-10.

Sayang, tendangan Bruno Matos masih lemah dan skor tetap 0-0.

Baca juga: Persipura Vs Bhayangkara, The Guardian Bertekad Melakukan Pembalasan

Selepas itu, permainan semakin sengit dengan aksi jual beli serangan.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Juventus Vs AC Milan, Tidak Ada Pemenang

Juventus Vs AC Milan, Tidak Ada Pemenang

Liga Italia
Hasil Lengkap Tim Indonesia di Piala Thomas & Uber 2024

Hasil Lengkap Tim Indonesia di Piala Thomas & Uber 2024

Badminton
Hasil Man United Vs Burnley: Gol Penalti Buyarkan Kemenangan MU

Hasil Man United Vs Burnley: Gol Penalti Buyarkan Kemenangan MU

Liga Inggris
Catat Rekor Apik di Stadion Abdullah bin Khalifa, Modal Indonesia Lawan Uzbekistan

Catat Rekor Apik di Stadion Abdullah bin Khalifa, Modal Indonesia Lawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

Motogp
Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

Liga Inggris
Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

Timnas Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Berjaya, Indonesia Bekuk Inggris

Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Berjaya, Indonesia Bekuk Inggris

Badminton
Piala Asia U23: Uzbekistan Kuat, Indonesia Punya Pengalaman dari Ferarri-Hokky

Piala Asia U23: Uzbekistan Kuat, Indonesia Punya Pengalaman dari Ferarri-Hokky

Timnas Indonesia
Arteta Dapat Saran dari Wenger untuk Bawa Arsenal Juara Liga Inggris

Arteta Dapat Saran dari Wenger untuk Bawa Arsenal Juara Liga Inggris

Liga Inggris
Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2024: Marquez Terdepan, Disusul Bezzecchi-Martin

Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2024: Marquez Terdepan, Disusul Bezzecchi-Martin

Motogp
Hasil Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia Unggul 2-0 Atas Inggris

Hasil Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia Unggul 2-0 Atas Inggris

Badminton
Prediksi Bung Ahay: Peluang Indonesia ke Final Terbuka, Waspada Gaya Eropa

Prediksi Bung Ahay: Peluang Indonesia ke Final Terbuka, Waspada Gaya Eropa

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com