Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Indonesia Host Piala Dunia U-20, Ini Beberapa Kewajiban Tuan Rumah

Kompas.com - 24/10/2019, 18:40 WIB
Firzie A. Idris,
Tri Indriawati

Tim Redaksi

Sumber FIFA

KOMPAS.com - Indonesia bakal menjadi tuan rumah Piala Dunia U-20 2021. Kepastian itu diumumkan oleh Presiden FIFA, Gianni Infantino, di FIFA Council meeting pada Kamis (24/10/2019).

Ada beberapa kewajiban tuan rumah Piala Dunia U-20 seperti yang terpampang di regulasi FIFA untuk Piala Dunia U-20 2019 di Polandia.

Tentu saja, beberapa peraturan ini mungkin saja berubah dalam dua tahun ke depan.

Akan tetapi, regulasi di Piala Dunia U-20 2019 bisa memberikan kita gambaran beberapa kewajiban bagi negara penyelenggara.

Pasal 4 - Tanggung Jawab Asosiasi Penyelenggara/Local Organising Committee

Asosiasi Penyelenggara bertanggung jawab untuk mengorganisasi dan menjadi tuan rumah kompetisi. Asosiasi tersebut bakal membuat sebuah Local Organising Committee (LOC). Asosiasi Penyelenggara dan LOC bakal berada di bawah kontrol FIFA. Semua keputusan FIFA adalah final.

Hak dan kewajiban LOC serta Asosisasi Penyelenggara tercantum di Hosting Agreement (HA).

Baca juga: 5 Wonderkid yang Bisa Tampil di Indonesia pada Piala Dunia U-20 2021

Asosiasi Penyelenggara akan menghapus FIFA dari semua tanggung jawab dan meninggalkan semua klaim ke FIFA dan anggota delegasinya atas kerusakan yang terjadi dari perbuatan atau pengusiran yang berhubungan dengan organisasi dan jalannya Piala Dunia.

Pasal 15 - Undian dan Workshop TIm

Pada prinsipnya, undian akan berlangsung sekitar tiga bulan sebelum pertandingan pertama. Undian akan diorganisir oleh FIFA dan Asosiasi Penyelenggara dan bakal digabung dengan Workshop Tim, kunjungan ke venue tim, dan aktivitas lainnya yang berhubungan.

FIFA bakal mengganti biaya penerbangan kelas ekonomi dan hotel untuk dua perwakilan setiap negara peserta ke kota di mana drawing dilakukan. LOC bakal mengganti biaya transportasi domestik.

16 - Venue dan Jam Kick-off

Venue, tanggal, dan waktu kick-off setiap pertandingan diusulkan oleh Asosiasi Penyelenggara dan harus mendapat izin FIFA. Tanggal dan venue pertandingan harus ditetapkan, setiap tim harus mendapat minimal istirahat 48 jam sebelum pertandingan.

Baca juga: Indonesia Host Piala Dunia U-20, Kejar Lapangan Latihan Kelas Dunia

Pada prinsipnya, laga terakhir fase grup di grup sama harus berlangsung pada waktu serentak kecuali ada force majeure. Jika perlu, FIFA bisa mengganti jam kick-off pertandingan.

Pasal 17 - Laga Persahabatan

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Liga Indonesia
5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Indonesia
Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com