Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Wenger Sulit Terima Kekalahan Arsenal dari Swansea City

Kompas.com - 31/01/2018, 08:58 WIB
Eris Eka Jaya

Penulis

Sumber BolaSport

KOMPAS.com - Pelatih Arsenal, Arsene Wenger, sulit menerima kekalahan 1-3 timnya dari Swansea City pada pertandingan pekan ke-25 Liga Inggris di Stadion Liberty, Swansea, Rabu (31/1/2018).

Arsenal kalah lewat gol-gol Sam Clucas (34', 86') dan Jordan Ayew (61'). Padahal, mereka memimpin lebih dulu via gol Nacho Monreal pada menit ke-33.

The Gunners juga unggul penguasaan bola dengan 74 persen berbanding 26 persen.

Namun, Swansea bisa mengimbangi dari sisi agresivitas, dengan kedua tim punya empat tembakan jitu.

Baca juga: Baca juga : Hasil Liga Inggris, Arsenal Takluk di Kandang Tim Juru Kunci

Dikutip BolaSport.com dari BBC, Arsene Wenger menolak menganalisis lebih jauh kekalahan timnya.

"Akan lebih baik kalau kita tak membahas gol kedua atau ketiga Swansea City. Saya tak ingin membicarakannya," ujar Wenger.

Pelatih asal Perancis itu mengatakan, muara kekalahan timnya adalah pertahanan yang buruk serta penampilan Swansea yang disiplin.

"Kami membuat kesalahan buruk di lini pertahanan. Sementara itu, Swansea tajam, disiplin, dan lapar gol. Kami tak cukup bagus dan disiplin," tuturnya.

Kekalahan dari Swansea City pun membuat Arsenal terpaku pada urutan keenam klasemen sementara Liga Inggris dengan 42 poin. (Lariza Oky Adisty)

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Dua Momen Bersejarah VAR di Liga 1

Dua Momen Bersejarah VAR di Liga 1

Liga Indonesia
Hasil Bali United VS Persib Bandung: Gol Jefferson Dibalas David, Laga Imbang 1-1

Hasil Bali United VS Persib Bandung: Gol Jefferson Dibalas David, Laga Imbang 1-1

Liga Indonesia
Raphael Varane Tinggalkan Man United

Raphael Varane Tinggalkan Man United

Liga Inggris
Budi Sudarsono Yakin Skuad Garuda Kalahkan Irak dan Filipina

Budi Sudarsono Yakin Skuad Garuda Kalahkan Irak dan Filipina

Timnas Indonesia
Thom Haye: SC Heerenveen Akan Selalu Spesial

Thom Haye: SC Heerenveen Akan Selalu Spesial

Timnas Indonesia
Championship Series Liga 1 2023, Rekor Tandang Persib Apik, Bali United Tak Gentar

Championship Series Liga 1 2023, Rekor Tandang Persib Apik, Bali United Tak Gentar

Liga Indonesia
Debut VAR di Liga 1 Indonesia, Wasit Siap, Kerja Keras Pantaskan Diri

Debut VAR di Liga 1 Indonesia, Wasit Siap, Kerja Keras Pantaskan Diri

Liga Indonesia
Pesan STY ke Pemain Timnas Indonesia Menuju Duel Vs Irak dan Filipina

Pesan STY ke Pemain Timnas Indonesia Menuju Duel Vs Irak dan Filipina

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Bali United Vs Persib, Kickoff 19.00 WIB

Link Live Streaming Bali United Vs Persib, Kickoff 19.00 WIB

Liga Indonesia
Real Madrid Vs Alaves: Pemanasan Jelang Final Liga Champions

Real Madrid Vs Alaves: Pemanasan Jelang Final Liga Champions

Liga Spanyol
Ancelotti Sukses Ramal Alonso, Sebut 5 Pemain Madrid yang Bisa Jadi Pelatih Top

Ancelotti Sukses Ramal Alonso, Sebut 5 Pemain Madrid yang Bisa Jadi Pelatih Top

Liga Spanyol
Tottenham Vs Man City: Citizens ke Tempat Angker, 74 Upaya Tanpa Gol

Tottenham Vs Man City: Citizens ke Tempat Angker, 74 Upaya Tanpa Gol

Liga Inggris
Giroud Tinggalkan AC Milan, Ingat Sambutan Ibra: Hanya Ada Satu Raja

Giroud Tinggalkan AC Milan, Ingat Sambutan Ibra: Hanya Ada Satu Raja

Liga Italia
STY Bahas Kontrak dengan PSSI Pekan Depan, Tak Takut Target Tinggi

STY Bahas Kontrak dengan PSSI Pekan Depan, Tak Takut Target Tinggi

Liga Indonesia
Prediksi Line Up Bali United Vs Persib, Duel Mantan Juara Indonesia

Prediksi Line Up Bali United Vs Persib, Duel Mantan Juara Indonesia

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com