Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 09/08/2017, 16:54 WIB

KOMPAS.com - Direktur olahraga AC Milan, Massimiliano Mirabelli, memberikan konfirmasi soal striker incaran klub. Dia mengatakan bahwa Rossoneri memiliki tiga pilihan dalam diri Nikola Kalinic, Diego Costa dan Pierre-Emerick Aubameyang.

Selama bursa transfer musim panas ini, Milan sudah menggelontorkan dana 210 juta euro (sekitar Rp 3,287 triliun) untuk mendatangkan 10 pemain. Striker Andre Silva yang diboyong dari FC Porto termasuk muka baru yang hadir di San Siro.

Meskipun demikian, Milan belum puas dengan hasil belanja tersebut. Pelatih Vincenzo Montella masih menginginkan tambahan satu striker karena Carlos Bacca tidak masuk di dalam rencana untuk musim baru. Itu artinya, hanya Andre Silva yang menjadi andalan di lini depan.

"Aubameyang akan menjadi takdir: dia adalah pemain pertama yang saya saksikan secara langsung, juga termasuk pantauan pertamaku," ujar Mirabelli kepada QS.

"Striker baru? Kami sedang berusaha mendapatkannya dan kami tidak bisa memungkiri Kalinic dan Diego Costa ada di dalam daftar buruan."

Dia juga mengakui bahwa kasus Gianluigi Donnarumma menjadi titik balik Milan. Rossoneri sempat merasa terpuruk ketika kiper berusia 18 tahun ini menolak memperbarui kontrak sebelum dia berubah pendirian dan siap melanjutkan kiprahnya di San Siro.

Donnarumma menandatangani kontrak baru pada 11 Juli 2017. Ini membuat kiper internasional Italia tersebut akan tetap berkostum Milan hingga Juni 2021.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Ragnar Oratmangoen Siap Bawa Indonesia ke Piala Dunia

Ragnar Oratmangoen Siap Bawa Indonesia ke Piala Dunia

Liga Indonesia
Usai Jadi WNI, Thom Haye Ungkap Sebuah Janji untuk Sepak Bola Indonesia

Usai Jadi WNI, Thom Haye Ungkap Sebuah Janji untuk Sepak Bola Indonesia

Liga Indonesia
Qarrar Firhand Finis di Posisi Kelima pada Ajang Trofeo Andrea Margutti

Qarrar Firhand Finis di Posisi Kelima pada Ajang Trofeo Andrea Margutti

Sports
Persebaya Selangkah demi Selangkah, Tetap Jaga Keyakinan ke 4 Besar

Persebaya Selangkah demi Selangkah, Tetap Jaga Keyakinan ke 4 Besar

Liga Indonesia
Thom Haye dan Ragnar Oratmangoen Resmi WNI, Diusahakan Ikut Tandang ke Vietnam

Thom Haye dan Ragnar Oratmangoen Resmi WNI, Diusahakan Ikut Tandang ke Vietnam

Timnas Indonesia
Justin Hubner Bicara Tantangan di Indonesia, Yakin Kalahkan Vietnam

Justin Hubner Bicara Tantangan di Indonesia, Yakin Kalahkan Vietnam

Timnas Indonesia
Messi Absen Bela Argentina, Dapat Cedera di Inter Miami

Messi Absen Bela Argentina, Dapat Cedera di Inter Miami

Internasional
Wakil Indonesia Raih Kejayaan di All England, Emas Olimpiade Jadi Sasaran

Wakil Indonesia Raih Kejayaan di All England, Emas Olimpiade Jadi Sasaran

Badminton
Arema FC Pantang Putus Asa, Bangun Jelang Lawan Persebaya

Arema FC Pantang Putus Asa, Bangun Jelang Lawan Persebaya

Liga Indonesia
All England 2024: Jojo dan Ginting Saling Dorong, Kemenangan Bersama

All England 2024: Jojo dan Ginting Saling Dorong, Kemenangan Bersama

Badminton
Timnas Italia Diserang Kecanduan Playstation, Pemain Bergadang Jelang Laga Krusial

Timnas Italia Diserang Kecanduan Playstation, Pemain Bergadang Jelang Laga Krusial

Liga Italia
Indonesia Vs Vietnam: Jawaban STY soal Kans Debut Jay Idzes dan Nathan

Indonesia Vs Vietnam: Jawaban STY soal Kans Debut Jay Idzes dan Nathan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Vietnam: STY Waspada, Pantang Terlena Memori Piala Asia

Indonesia Vs Vietnam: STY Waspada, Pantang Terlena Memori Piala Asia

Timnas Indonesia
Persija Jadi Musafir di Bali, Thomas Doll Sebut Pemain Sangat Profesional

Persija Jadi Musafir di Bali, Thomas Doll Sebut Pemain Sangat Profesional

Liga Indonesia
Indonesia Vs Vietnam: Dukungan Shin Tae-yong untuk Justin Hubner

Indonesia Vs Vietnam: Dukungan Shin Tae-yong untuk Justin Hubner

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com