Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 05/02/2016, 08:31 WIB
|
EditorAloysius Gonsaga AE

PALERMO, KOMPAS.com - Presiden Palermo Maurizio Zamparini menyatakan, AC Milan sebenarnya berpeluang besar merekrut Paulo Dybala. Namun, transfer batal karena CEO Milan Adriano Galliani terlalu banyak mengulur waktu.

Ini diungkapkan Zamparini ketika membicarakan peluang Milan memboyong gelandang serang Palermo, Franco Vazquez. Media-media Italia melaporkan, Vazquez merupakan target utama I Rossoneri pada musim panas 2016.

Ketertarikan Milan tak dimungkiri Zamparini. Namun, dia meminta rival sekota Inter Milan tersebut agar tak mengulang kesalahan saat memburu Dybala.

"Saya senang apabila menjual Vazquez ke Milan. Namun, hal terpenting, Galliani tak boleh berlagak pintar. Sebab, Milan kehilangan Dybala karena permainan dia," kata Zamparini.

Untuk Vazquez, Zamparini juga mematok banderol 30 juta euro (sekitar Rp 459 miliar). Angka ini tiga kali lipat dari nilai pasar Vazquez versi Transfermarkt.

Akan tetapi, menurut Zamparini, nilai tersebut masih lumrah apabila menilik ketertarikan klub lain terhadap pemain kelahiran Argentina tersebut.

"Milan belum melepaskan tawaran, tetapi klub lain sudah. Galliani tentu saja harus berbicara dengan saya jika ingin merekrut Vazquez, bukan media," ucap Zamparini.

Vazquez sendiri sudah mencetak tiga gol dan lima assist dari 24 pertandingan Palermo pada semua ajang musim 2015-2016.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Sumber milannews
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Terkini Lainnya

Hasil Udinese Vs Juventus 0-1: Menang Tipis, Si Nyonya Tetap Gagal ke Liga Europa

Hasil Udinese Vs Juventus 0-1: Menang Tipis, Si Nyonya Tetap Gagal ke Liga Europa

Sports
Hasil Liga Spanyol: Celta Vigo Vs Barcelona 2-1, Valladolid Terdegradasi

Hasil Liga Spanyol: Celta Vigo Vs Barcelona 2-1, Valladolid Terdegradasi

Liga Spanyol
Hasil AC Milan Vs Verona 3-1: Tanda Cinta Ibra, Sinar Rafael Leao, Rossoneri Berpesta

Hasil AC Milan Vs Verona 3-1: Tanda Cinta Ibra, Sinar Rafael Leao, Rossoneri Berpesta

Sports
Hasil Madrid Vs Bilbao: Satu Persembahan Terakhir dari Raja Benzema...

Hasil Madrid Vs Bilbao: Satu Persembahan Terakhir dari Raja Benzema...

Liga Spanyol
Arema FC Mau Uji Coba Dihadiri Penonton, Tak Takut Rahasia Bocor

Arema FC Mau Uji Coba Dihadiri Penonton, Tak Takut Rahasia Bocor

Liga Indonesia
Man City Vs Inter: Guardiola Sebut Liga Champions Keharusan, Asa Treble Ciptakan Tekanan

Man City Vs Inter: Guardiola Sebut Liga Champions Keharusan, Asa Treble Ciptakan Tekanan

Liga Champions
Neymar Ucap Salam Perpisahan untuk Messi: Ini Tak seperti yang Kita Pikirkan...

Neymar Ucap Salam Perpisahan untuk Messi: Ini Tak seperti yang Kita Pikirkan...

Liga Lain
Hasil F1 GP Spanyol 2023: Dominasi Verstappen, Ungguli Hamilton

Hasil F1 GP Spanyol 2023: Dominasi Verstappen, Ungguli Hamilton

Sports
Emil Audero Berteman dengan Erick Thohir di Instagram, Pintu Menuju Naturalisasi?

Emil Audero Berteman dengan Erick Thohir di Instagram, Pintu Menuju Naturalisasi?

Liga Indonesia
Messi dan Benzema Ucap Sayonara: Koda dari Alunan Indah Sebuah Era

Messi dan Benzema Ucap Sayonara: Koda dari Alunan Indah Sebuah Era

Internasional
Menpora Memotivasi Atlet ASEAN Para Games dengan Kampanye 'Para Juara'

Menpora Memotivasi Atlet ASEAN Para Games dengan Kampanye "Para Juara"

Sports
Persebaya Penuh Kepercayaan Diri, Geber Latihan Intensitas Tinggi

Persebaya Penuh Kepercayaan Diri, Geber Latihan Intensitas Tinggi

Liga Indonesia
Klasemen ASEAN Para Games 2023: Indonesia Pertama, Ungguli Vietnam-Thailand

Klasemen ASEAN Para Games 2023: Indonesia Pertama, Ungguli Vietnam-Thailand

Sports
Wali Kota Cup Solo 2023 Siap Digelar, Diikuti 1.373 Pebulu Tangkis Indonesia

Wali Kota Cup Solo 2023 Siap Digelar, Diikuti 1.373 Pebulu Tangkis Indonesia

Badminton
Karim Benzema dan Real Madrid Resmi Berpisah

Karim Benzema dan Real Madrid Resmi Berpisah

Liga Spanyol
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+