Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Louis Saha Pensiun

Kompas.com - 08/08/2013, 21:43 WIB
Ferril Dennys

Penulis

LONDON, KOMPAS.com - Louis Saha pada Kamis (8/8/2013) menyatakan pensiun dari kariernya sebagai pesepak bola profesional. Pengumuman yang disampaikan Saha melalui akun Twitter-nya tepat pada hari ulang tahun pemain asal Perancis tersebut.

"Ingin mengucapkan terima kasih kepada semua manajer, staf, rekan-rekan, lawan, dan fans atas semua dukungan dan cinta terhadapku selama aku berkarier. Aku pria yang membanggakan,"

"Namun, tanpa Anda semua, aku tidak akan seperti ini. Terima kasih untuk tantangan, kenangan, dan antusiasme. Aku akan berhenti dari karierku sebagai pemain profesional dan berharap banyak pemain muda menikmati seperti yang aku rasakan. Aku cinta kalian dan terima kasih kembali," tulis Saha.  

Saha memulai kariernya di Metz pada 1997 sebelum dipinjamkan ke Newcastle United pada 1998-99.

Dia memutuskan kembali ke Inggris pada 2000 untuk membela Fulham. Bakat besar Saha mencuri perhatian Sir Alex Ferguson sehingga Manchester United merekrut pemain asal Perancis tersebut pada Januari 2004.

Saha mengalami puncak kariernya bersama MU. Selama empat setengah tahun berada di Old Trafford, Saha membawa Setan Merah menjuarai Liga Champions 2008 dan mempersembahkan dua gelar Premier League.

Saha kemudian melanjutkan kariernya bersama Everton pada 2012. Setelah itu, Saha sering berganti-ganti klub yakni dengan membela Tottenham Hotspur, Sunderland, dan terakhir Lazio. (NDTV)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadi Official Tea Partner, Teh Pucuk Harum Siap Temani Keseruan Europhoria Piala Eropa 2024

Jadi Official Tea Partner, Teh Pucuk Harum Siap Temani Keseruan Europhoria Piala Eropa 2024

Internasional
Link Live Streaming Spanyol Vs Kroasia, Kickoff Pukul 23.00 WIB

Link Live Streaming Spanyol Vs Kroasia, Kickoff Pukul 23.00 WIB

Internasional
Italia Vs Albania: Ketika Buffon Merasa Tak Biasa…

Italia Vs Albania: Ketika Buffon Merasa Tak Biasa…

Internasional
Euro 2024: Giroud Kiper Perancis, 1.000 Paru-paru Kante Pukau Mbappe

Euro 2024: Giroud Kiper Perancis, 1.000 Paru-paru Kante Pukau Mbappe

Internasional
Italia Vs Albania, Tekanan di Pundak Gli Azzurri

Italia Vs Albania, Tekanan di Pundak Gli Azzurri

Internasional
Australia Open 2024: Hendra/Ahsan Siap Hadapi Unggulan Pertama

Australia Open 2024: Hendra/Ahsan Siap Hadapi Unggulan Pertama

Badminton
Jadwal Siaran Langsung Euro 2024 Malam Ini, Ada Spanyol dan Italia

Jadwal Siaran Langsung Euro 2024 Malam Ini, Ada Spanyol dan Italia

Internasional
Spanyol Vs Kroasia, Modric Sebut La Roja Tim Favorit di Euro 2024

Spanyol Vs Kroasia, Modric Sebut La Roja Tim Favorit di Euro 2024

Internasional
Euro 2024: Pidato Kroos Menenangkan Jerman Usai Membukukan Rekor Kemenangan

Euro 2024: Pidato Kroos Menenangkan Jerman Usai Membukukan Rekor Kemenangan

Internasional
Kisah Ibnu Jamil Dukung Timnas Indonesia bersama Ultras Garuda

Kisah Ibnu Jamil Dukung Timnas Indonesia bersama Ultras Garuda

Timnas Indonesia
Daftar Pemain yang Paling Banyak Tampil di Piala Eropa, Ronaldo Sang 'Raja'

Daftar Pemain yang Paling Banyak Tampil di Piala Eropa, Ronaldo Sang "Raja"

Internasional
Rekap Hasil Semifinal Australian Open 2024, Tiga Wakil Indonesia Lolos ke Final

Rekap Hasil Semifinal Australian Open 2024, Tiga Wakil Indonesia Lolos ke Final

Badminton
Cerita di Balik Unggahan Ibnu Jamil soal Gonzales, Harapkan Ada Apresiasi untuk Legenda

Cerita di Balik Unggahan Ibnu Jamil soal Gonzales, Harapkan Ada Apresiasi untuk Legenda

Timnas Indonesia
Efek Liga Europa di Euro 2024

Efek Liga Europa di Euro 2024

Internasional
Sebuah Peringatan dari Kebobolan Gawang Jerman

Sebuah Peringatan dari Kebobolan Gawang Jerman

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com