Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Sederet Sanksi untuk Persib Bandung, Buntut Insiden Stadion GBLA

KOMPAS.com - Persib Bandung dijatuhi beberapa sanksi oleh Komisi Disiplin (Komdis) PSSI pada Minggu (27/6/2022) sebagai buntut dari insiden Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA).

Seperti yang sudah diketahui, Stadion GBLA menjadi arena laga Persebaya Surabaya vs Persib Bandung pada lanjutan penyisihan Grup C Piala Presiden 2022.

Pertandingan digelar pada Jumat (17/6/2022) malam dan diwarnai banyak kejadian di luar dan dalam stadion.

Paling memilukan adalah insiden penonton berebut masuk ke dalam stadion yang mengakibatkan dua Bobotoh Persib meninggal dunia.

Selain itu, saat pertandingan berlangsung, ada flare atau cerawat menyala di beberapa bagian tribune Stadion GBLA.

Penyalaan flare juga pernah terjadi saat Persib bertanding melawan Bali United di tempat yang sama pada 12 Juni lalu.

Akibat serangkaian peristiwa di atas, Persib Bandung pun dijatuhi beberapa hukuman oleh Komdis PSSI.

Dikutip BolaSport dari akun Instagram @igpersib, berikut sanksi Komdis PSSI untuk Persib:

Terlepas dari deretan hukuman di atas, Persib Bandung saat ini sudah mencapai perempat final Piala Presiden 2022. Mereka lolos sebagai juara Grup C.

Di perempat final Piala Presiden 2022, Persib akan menghadapi runner-up Grup A, yakni PSS Sleman, yang baru lolos pada Senin (27/6/2022) sore WIB. (Sasongko Dwi Saputro).

https://bola.kompas.com/read/2022/06/27/20300018/sederet-sanksi-untuk-persib-bandung-buntut-insiden-stadion-gbla

Terkini Lainnya

Juventus Vs AC Milan, Tidak Ada Pemenang

Juventus Vs AC Milan, Tidak Ada Pemenang

Liga Italia
Hasil Lengkap Tim Indonesia di Piala Thomas & Uber 2024

Hasil Lengkap Tim Indonesia di Piala Thomas & Uber 2024

Badminton
Hasil Man United Vs Burnley: Gol Penalti Buyarkan Kemenangan MU

Hasil Man United Vs Burnley: Gol Penalti Buyarkan Kemenangan MU

Liga Inggris
Catat Rekor Apik di Stadion Abdullah bin Khalifa, Modal Indonesia Lawan Uzbekistan

Catat Rekor Apik di Stadion Abdullah bin Khalifa, Modal Indonesia Lawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

Motogp
Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

Liga Inggris
Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

Timnas Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Berjaya, Indonesia Bekuk Inggris

Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Berjaya, Indonesia Bekuk Inggris

Badminton
Piala Asia U23: Uzbekistan Kuat, Indonesia Punya Pengalaman dari Ferarri-Hokky

Piala Asia U23: Uzbekistan Kuat, Indonesia Punya Pengalaman dari Ferarri-Hokky

Timnas Indonesia
Arteta Dapat Saran dari Wenger untuk Bawa Arsenal Juara Liga Inggris

Arteta Dapat Saran dari Wenger untuk Bawa Arsenal Juara Liga Inggris

Liga Inggris
Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2024: Marquez Terdepan, Disusul Bezzecchi-Martin

Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2024: Marquez Terdepan, Disusul Bezzecchi-Martin

Motogp
Hasil Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia Unggul 2-0 Atas Inggris

Hasil Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia Unggul 2-0 Atas Inggris

Badminton
Prediksi Bung Ahay: Peluang Indonesia ke Final Terbuka, Waspada Gaya Eropa

Prediksi Bung Ahay: Peluang Indonesia ke Final Terbuka, Waspada Gaya Eropa

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke