Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Kunci Keberhasilan Indonesia di SEA Games 2021

KOMPAS.com - Indonesia berhasil mencapai target di SEA Games 2021 dengan finis di peringkat ketiga. 

Target tersebut terwujud karena keberhasilan Indonesia meraih 69 medali emas, 92 medali perak, dan 80 medali perunggu. 

Tak hanya itu, beberapa sejarah juga tercipta pada SEA Games 2021. Seperti keberhasilan tim nasional basket putra Indonesia merebut medali emas SEA Games untuk pertama kalinya sejak 1977.

Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora), Zainudin Amali, menjelaskan keberhasilan Indonesia di SEA Games 2021 tidak lepas dari implementasi Desain Besar Olahraga Nasional (DBON) pada SEA Games 2021.

Program cetak juara terbukti ampun mengangkat prestasi pada ajang dua tahunan tersebut.

“Ini adalah hasil kerja bersama. Jadi, tidak ada satu atau dua individu atau kelompok yang merasa yang paling berjasa, tetapi ini adalah semua kerja sama-sama kita bersama tim pemerintah, pimpinan cabor, NOC, KONI, atlet, pelatih dan ofisial," jelas Menpora Amali.

"Atas nama seluruh rakyat dan pemerintah Indonesia menyampaikan selamat datang kembali ke Tanah Air. Apresiasi dan ucapan terima kasih atas segala perjuangan sehingga Indonesia berada di peringkat 3 SEA Games ke-31 ini," tambah Menpora Amali.

Pada SEA Games 2021, Indonesia turun dengan 499 atlet. Jumlah tersebut lebih sedikit dari SEA Games 2019 yakni 841 atlet.

Dengan jumlah yang lebih sedikit, prestasi Indonesia justru meningkat karena berhasil menempati peringkat ketiga, sementara pada SEA Games 2019 ada di urutan empat. 

Situasi itu menggambarkan keberhasilan DBON dan Cetak Juara yang dicanangkan Kemenpora. Program itu sesuai dengan Perpres No.86 tahun 2021 tentang DBON.

https://bola.kompas.com/read/2022/05/25/08200058/kunci-keberhasilan-indonesia-di-sea-games-2021

Terkini Lainnya

Juventus Vs AC Milan, Tidak Ada Pemenang

Juventus Vs AC Milan, Tidak Ada Pemenang

Liga Italia
Hasil Lengkap Tim Indonesia di Piala Thomas & Uber 2024

Hasil Lengkap Tim Indonesia di Piala Thomas & Uber 2024

Badminton
Hasil Man United Vs Burnley: Gol Penalti Buyarkan Kemenangan MU

Hasil Man United Vs Burnley: Gol Penalti Buyarkan Kemenangan MU

Liga Inggris
Catat Rekor Apik di Stadion Abdullah bin Khalifa, Modal Indonesia Lawan Uzbekistan

Catat Rekor Apik di Stadion Abdullah bin Khalifa, Modal Indonesia Lawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

Motogp
Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

Liga Inggris
Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

Timnas Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Berjaya, Indonesia Bekuk Inggris

Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Berjaya, Indonesia Bekuk Inggris

Badminton
Piala Asia U23: Uzbekistan Kuat, Indonesia Punya Pengalaman dari Ferarri-Hokky

Piala Asia U23: Uzbekistan Kuat, Indonesia Punya Pengalaman dari Ferarri-Hokky

Timnas Indonesia
Arteta Dapat Saran dari Wenger untuk Bawa Arsenal Juara Liga Inggris

Arteta Dapat Saran dari Wenger untuk Bawa Arsenal Juara Liga Inggris

Liga Inggris
Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2024: Marquez Terdepan, Disusul Bezzecchi-Martin

Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2024: Marquez Terdepan, Disusul Bezzecchi-Martin

Motogp
Hasil Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia Unggul 2-0 Atas Inggris

Hasil Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia Unggul 2-0 Atas Inggris

Badminton
Prediksi Bung Ahay: Peluang Indonesia ke Final Terbuka, Waspada Gaya Eropa

Prediksi Bung Ahay: Peluang Indonesia ke Final Terbuka, Waspada Gaya Eropa

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke