Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Fakta Menarik Jelang Laga Man City Vs Bournemouth

Duel Man City vs Bournemouth ini akan dilangsungkan di Stadion Etihad, Manchester, Inggris, Rabu (15/7/2020) atau Kamis (16/7/2020) dini hari WIB.

Pada gameweek sebelumnya, kedua tim sama-sama berhasil meraih kemenangan.

Man City berpesta gol di markas Brighton and Hove Albion dengan skor 5-0.

Sementara itu, Bournemouth menang dengan skor meyakinkan 4-1 atas Leicester City.

Pada laga kali ini, Bournemouth diprediksi akan mengerahkan seluruh kemampuan mereka guna meraih tiga angka di markas Man City.

Sebab, Bournemouth membutuhkan tiga angka guna lolos dari jurang degradasi.

Skuad arahan Eddie Howe telah mengumpulkan 31 poin dari 35 laga, terpaut tiga angka dari Watford yang duduk di posisi ke-17.

Adapun tuan rumah Man City berada di posisi kedua dengan raihan 72 poin, unggul 12 angka atas Chelsea yang berada di peringkat ketiga dengan 60 poin.

Menjelang laga Man City vs Bournemouth, ada beberapa fakta-fakta menarik dan data pertemuan kedua tim.

Fakta Manchester City

4- Dalam tiga pertandingan kandang terakhir di Liga Inggris, Man City setidaknya mencetak 4 gol ke gawang lawan.

5- The Citizens tercatat tidak kebobolan dalam lima pertandingan kandang terakhir mereka di Liga Inggris.

8- Man City telah memenangi delapan dari sembilan pertandingan kandang terakhir di Liga Inggris.

Fakta AFC Bournemouth

8- Bournemouth gagal meraih poin di delapan pertandingan tandang terakhir mereka di Liga Inggris.

Data pertemuan kedua tim

1. Man City telah memenangkan sembilan pertandingan terakhir mereka melawan Bournemouth di Liga Inggris.

2. Winger lincah The Citizens, Raheem Sterling, tercatat sebagai pemain pencetak gol terbanyak ke gawang Bournemouth dengan torehan sembilan gol.

https://bola.kompas.com/read/2020/07/15/07000018/fakta-menarik-jelang-laga-man-city-vs-bournemouth

Terkini Lainnya

Syarat Nobar Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan Diperbolehkan

Syarat Nobar Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan Diperbolehkan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Tak Terbebani Olimpiade, Mau Cetak Sejarah

Piala Asia U23 2024: STY Tak Terbebani Olimpiade, Mau Cetak Sejarah

Timnas Indonesia
Hasil MotoGP Spanyol 2024: Bagnaia Hattrick Menang di Jerez, Marquez Kedua

Hasil MotoGP Spanyol 2024: Bagnaia Hattrick Menang di Jerez, Marquez Kedua

Motogp
Prediksi Susunan Pemain Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan, Tanpa Struick

Prediksi Susunan Pemain Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan, Tanpa Struick

Timnas Indonesia
Hasil Inter Vs Torino: Diwarnai Kartu Merah, Calhanoglu Bawa Nerazzurri Menang

Hasil Inter Vs Torino: Diwarnai Kartu Merah, Calhanoglu Bawa Nerazzurri Menang

Liga Italia
Pemain Uzbekistan: Indonesia Tim Kuat, Jalan Laga Akan Ketat

Pemain Uzbekistan: Indonesia Tim Kuat, Jalan Laga Akan Ketat

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Uzbekistan, Tekad Witan dan Pelajaran Piala AFF 2022

Indonesia Vs Uzbekistan, Tekad Witan dan Pelajaran Piala AFF 2022

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Jurus STY Atasi Statistik 'Gila' Uzbekistan

Piala Asia U23 2024: Jurus STY Atasi Statistik "Gila" Uzbekistan

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Persik 2-1, Bajul Ijo Raih Poin Penuh Lewat Gol Dramatis

Hasil Persebaya Vs Persik 2-1, Bajul Ijo Raih Poin Penuh Lewat Gol Dramatis

Liga Indonesia
Kata Bambang Nurdiansyah Soal Pencapaian Timnas U23, Perlu Berwaspada

Kata Bambang Nurdiansyah Soal Pencapaian Timnas U23, Perlu Berwaspada

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Amati Uzbekistan, Yakin Indonesia Bisa Beri Pembuktian

Piala Asia U23 2024: STY Amati Uzbekistan, Yakin Indonesia Bisa Beri Pembuktian

Timnas Indonesia
Penjelasan MNC Group soal Nonton Bareng Timnas U23 Indonesia di Piala Asia

Penjelasan MNC Group soal Nonton Bareng Timnas U23 Indonesia di Piala Asia

Timnas Indonesia
3 Poin yang Harus Dilakukan Timnas U23 Jelang Lawan Uzbekistan

3 Poin yang Harus Dilakukan Timnas U23 Jelang Lawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024, Pengamat Soroti Mental Pemain Indonesia Saat Bekuk Korsel

Piala Asia U23 2024, Pengamat Soroti Mental Pemain Indonesia Saat Bekuk Korsel

Timnas Indonesia
Ernando Sukses Eksekusi Penalti di Piala Asia U23, Trik dari Pelatih

Ernando Sukses Eksekusi Penalti di Piala Asia U23, Trik dari Pelatih

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke