Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Ronaldo Siap Terima Maurizo Sarri di Juventus

KOMPAS.com - Bintang Juventus, Cristiano Ronaldo, dikabarkan mendukung keputusan tim merekrut pelatih Maurizo Sarri.

Ronaldo disebut antusias menjalin kerja sama dengan Sarri yang dikenal sebagai pelatih dengan filosofi sepak bola menyerang.

Sarri dikenal sebagai pelatih yang mengadopsi sepak bola menyerang, sebagaimana ia tunjukkan ketika melatih Napoli, dengan mengandalkan Gonzalo Higuain dan Dries Mertens sebagai ujung tombak.

Hanya saja filosofi Sarri itu tidak bertuah hasil gemilang saat diterapkan di Chelsea pada musim lalu. Lalu ia memilih hengkang dari Stamford Bridge, setelah membawa the Blues meraih gelar Liga Europa.

Surat kabar yang terbit di Italia Tuttosport menulis bahwa Sarri sedang menunggu konfirmasi dari Chelsea, sebelum ia menerima pinangan dari juara Liga Italia itu.

Ronaldo dikabarkan tidak berkeberatan jika memang Sarri membesut tim papan atas Liga Italia tersebut.

Sarri mampu membuktikan diri sebagai pelatih yang piawai memoles pemain dengan naluri menyerang, yang notabene haus gol. Pelatih berpaspor Italia itu memeragakan skema ultra-menyerang.

Ronaldo mengoleksi 28 gol dan membukukan 13 assists di seluruh kompetisi selama musim pertamanya membela Juventus. Ia hengkang dari Real Madrid dengan nilai bayaran sebanyak 100 juta poundsterling.

Kepindahan Sarri ke Juventus diharapkan dapat terwujud pada akhir pekan ini.

https://bola.kompas.com/read/2019/06/05/10180098/ronaldo-siap-terima-maurizo-sarri-di-juventus

Terkini Lainnya

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Indonesia
Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Timnas Indonesia
Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Reaksi Media Korsel: 'Magis Shin Tae-yong' dan 'Tragedi di Doha'

Reaksi Media Korsel: "Magis Shin Tae-yong" dan "Tragedi di Doha"

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun 'Menari'...

Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun "Menari"...

Timnas Indonesia
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23: Mental Baja, Saatnya Mimpi Lebih Tinggi

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23: Mental Baja, Saatnya Mimpi Lebih Tinggi

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke