Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Ternyata, Marc Marquez Berulang Tahun Sehari Setelah Valentino Rossi

KOMPAS.com - Pebalap Repsol Honda, Marc Marquez, ternyata baru saja berulang tahun ke-26.

Marquez berulang tahun pada 17 Februari atau sehari setelah hari pebalap Monster Energy Yamaha, Valentino Rossi, bertambah usia.

Ucapan selamat ulang tahun di media sosial mengalir kepada Marc Marquez, di antaranya dari akun resmi MotoGP dan rekan setimnya, Jorge Lorenzo.

Melalui sebuah video, Marquez pun mengucapkan terima kasih atas ucapan kepadanya itu.

"Terima kasih atas ucapan dan dukungan dari kalian semua! Bertambah satu tahun lagi, 26!" tulis Marquez.

Marquez mulai turun di kejuaraan dunia balap motor dengan turun di kelas 125cc pada 2008. Ia meraih gelar juara dunia pertamanya pada 2010.

Ia naik ke kelas Moto2 pada 2011 dan meraih gelar juara dunia setahun kemudian.

Pada 2013, Marquez naik ke kelas MotoGP dan langsung meraih gelar juara dunia pada usia 20 tahun di musim pertamanya. Ia tercatat menjadi pebalap termuda yang menjadi juara dunia MotoGP.

Hingga kini, sudah lima gelar juara dunia MotoGP yang diraihnya. Tahun 2015 menjadi satu-satunya musim di mana Marquez gagal menjadi yang terbaik.

https://bola.kompas.com/read/2019/02/18/08340088/ternyata-marc-marquez-berulang-tahun-sehari-setelah-valentino-rossi

Terkini Lainnya

Kata Maarten Paes Usai Jadi WNI: Momen Besar, Ambisi Bawa Indonesia ke Piala Dunia

Kata Maarten Paes Usai Jadi WNI: Momen Besar, Ambisi Bawa Indonesia ke Piala Dunia

Timnas Indonesia
Deretan Fakta Irak, Lawan Timnas Indonesia di Semifinal Piala Asia U23

Deretan Fakta Irak, Lawan Timnas Indonesia di Semifinal Piala Asia U23

Timnas Indonesia
5 Hal Menarik dari Laga Liga Champions FC Bayern Vs Real Madrid

5 Hal Menarik dari Laga Liga Champions FC Bayern Vs Real Madrid

Liga Champions
4 Fakta Tambahan Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan

4 Fakta Tambahan Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan

Liga Indonesia
Perbasi Jakarta Segera Gelar Kompetisi Liga Basket Putri

Perbasi Jakarta Segera Gelar Kompetisi Liga Basket Putri

Olahraga
Hasil Bayern Vs Madrid: Drama 4 Gol dan 2 Penalti, Dua Raksasa Imbang

Hasil Bayern Vs Madrid: Drama 4 Gol dan 2 Penalti, Dua Raksasa Imbang

Liga Champions
Kesulitan Pelatih Persib soal Championship Series Liga 1 Ditunda

Kesulitan Pelatih Persib soal Championship Series Liga 1 Ditunda

Liga Indonesia
Link Live Streaming Bayern Vs Madrid, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Bayern Vs Madrid, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
Jadwal Final dan Perebutan Peringkat Ketiga Piala Asia U23 2024

Jadwal Final dan Perebutan Peringkat Ketiga Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Kalah dari Uzbekistan, VAR Tak Bisa Disalahkan

Indonesia Kalah dari Uzbekistan, VAR Tak Bisa Disalahkan

Timnas Indonesia
Perjuangan PSS Lolos Degradasi Bekuk Persib, Sang Penentu Emosional

Perjuangan PSS Lolos Degradasi Bekuk Persib, Sang Penentu Emosional

Liga Indonesia
Erick Thohir Sebut Calvin Verdonk-Jens Raven dalam Proses Naturalisasi

Erick Thohir Sebut Calvin Verdonk-Jens Raven dalam Proses Naturalisasi

Timnas Indonesia
PSS Vs Persib, Saat Pelapis Maung Kandas 10 Pemain Elang Jawa

PSS Vs Persib, Saat Pelapis Maung Kandas 10 Pemain Elang Jawa

Liga Indonesia
Indonesia Vs Uzbekistan: Jangan Kecilkan Perjuangan Garuda, Tetap Dukung

Indonesia Vs Uzbekistan: Jangan Kecilkan Perjuangan Garuda, Tetap Dukung

Timnas Indonesia
Tim Piala Uber Indonesia Siap Hadapi Jepang dengan Kekuatan Penuh

Tim Piala Uber Indonesia Siap Hadapi Jepang dengan Kekuatan Penuh

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke