Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Janji Pemain Inter Milan jika Nerazzurri ke 16 Besar Liga Champions

Politano mengaku akan mentraktir makan seluruh rekan satu timnya andai bisa mencapai hal tersebut.

"Kami butuh kemenangan, kami ingin bersaing ketat dan Barcelona akan membantu kami," tutur Politano, dilansir BolaSport.com dari media Italia, Calciomercato.

"Barcelona akan tampil lepas karena sudah lolos dan menang (atas Tottenham). Jika kami menang, saya akan membayar makan malam rekan-rekan tim saya, saya janji," ucap Politano bernazar.

Pada laga terakhir, Nerazzurri, julukan Inter Milan, akan menjamu tim yang sudah tersingkir, PSV Eindhoven, di Stadion Guiseppe Meazza, Selasa (11/12/2018) atau Rabu dini hari WIB.

Meski bisa mengalahkan PSV, Inter Milan tidak semerta-merta akan lolos otomatis. Inter Milan masih harus menunggu hasil laga Barcelona versus Tottenham Hotspur pada waktu yang sama.

Saat ini, Inter Milan berada di urutan ketiga dengan koleksi tujuh poin dan hanya kalah head-to-head (gol tandang) dari Spurs di atasnya.

Inter Milan harus mendapat hasil yang lebih baik dari Tottenham jika ingin lolos. Sementara itu, Barcelona yang kini mengoleksi 13 poin sudah dipastikan lolos sebagai juara grup.

Keinginan Politano begitu wajar karena ini adalah kali pertama Inter Milan kembali tampil di Liga Champions setelah tujuh musim absen.

Kiprah terakhir Inter Milan di Liga Champions adalah musim 2011-2012 ketika tersingkir di babak 16 besar. (Thoriq Az Zuhri Yunus)

https://bola.kompas.com/read/2018/12/11/13000038/janji-pemain-inter-milan-jika-nerazzurri-ke-16-besar-liga-champions

Terkini Lainnya

Penjelasan MNC Group soal Nonton Bareng Timnas U23 Indonesia di Piala Asia

Penjelasan MNC Group soal Nonton Bareng Timnas U23 Indonesia di Piala Asia

Timnas Indonesia
3 Poin yang Harus Dilakukan Timnas U23 Jelang Lawan Uzbekistan

3 Poin yang Harus Dilakukan Timnas U23 Jelang Lawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024, Pengamat Soroti Mental Pemain Indonesia Saat Bekuk Korsel

Piala Asia U23 2024, Pengamat Soroti Mental Pemain Indonesia Saat Bekuk Korsel

Timnas Indonesia
Ernando Sukses Eksekusi Penalti di Piala Asia U23, Trik dari Pelatih

Ernando Sukses Eksekusi Penalti di Piala Asia U23, Trik dari Pelatih

Timnas Indonesia
Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Enggan Terbebani Status sebagai Ujung Tombak

Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Enggan Terbebani Status sebagai Ujung Tombak

Badminton
Pelatih Persik Dukung Timnas U23 Indonesia, Senang Lihat Jeam Kelly Sroyer

Pelatih Persik Dukung Timnas U23 Indonesia, Senang Lihat Jeam Kelly Sroyer

Liga Indonesia
Pensiun Usai Thomas Cup 2024, Momota Bakal Rindu Ginting-Axelsen

Pensiun Usai Thomas Cup 2024, Momota Bakal Rindu Ginting-Axelsen

Badminton
4 Fakta Persebaya Vs Persik, Bajul Ijo Tak Mau Lagi Disakiti Mantan

4 Fakta Persebaya Vs Persik, Bajul Ijo Tak Mau Lagi Disakiti Mantan

Liga Indonesia
Pengamat Malaysia Sebut Timnas U23 Indonesia Main Tanpa Rasa Takut

Pengamat Malaysia Sebut Timnas U23 Indonesia Main Tanpa Rasa Takut

Timnas Indonesia
Hasil New England Vs Inter Miami 1-4: Dikejutkan Gol 37 Detik, Messi Mengamuk

Hasil New England Vs Inter Miami 1-4: Dikejutkan Gol 37 Detik, Messi Mengamuk

Liga Lain
Aji Santoso Sebut Prestasi Timnas U23 Indonesia Bukan karena Keberuntungan

Aji Santoso Sebut Prestasi Timnas U23 Indonesia Bukan karena Keberuntungan

Timnas Indonesia
Berjaya di Eropa, Sayu Bella Raih Kemenangan Balap Sepeda untuk Kedua Kalinya

Berjaya di Eropa, Sayu Bella Raih Kemenangan Balap Sepeda untuk Kedua Kalinya

Sports
Mo Salah Ribut dengan Klopp: Akan Ada Api jika Saya Berbicara

Mo Salah Ribut dengan Klopp: Akan Ada Api jika Saya Berbicara

Liga Inggris
Ernando dan Karakter Adu Penalti

Ernando dan Karakter Adu Penalti

Timnas Indonesia
Jadwal MotoGP Spanyol 2024: Balapan Malam Ini, Marc Marquez Start Terdepan

Jadwal MotoGP Spanyol 2024: Balapan Malam Ini, Marc Marquez Start Terdepan

Motogp
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke