Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Demi Main di SUGBK, Pelatih Persija Siap Bantu Bersih-bersih

JAKARTA, KOMPAS.com - Pelatih Persija Jakarta, Stefano Cugurra, menyatakan siap membantu bersih-bersih Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, seusai sebuah acara digelar di sana pada Sabtu (8/12/2018).

Tujuannya adalah agar Persija bisa menggunakan stadion itu pada laga terakhir Liga 1 melawan Mitra Kukar, Minggu (9/12/2018).

Pekan lalu, Persija mendapat informasi belum pasti bisa menggunakan SUGBK di laga terakhir Liga 1. Sebab, stadion itu sudah lebih dulu dipesan untuk lokasi sebuah acara pada sehari sebelumnya.

“Kami mengetahui sebelum pertandingan ada acara di SUGBK. Semoga kami bisa tetap bermain di keesokan hari. Saya siap untuk bantu bersih-bersih stadion bareng Toyo, Mustaqim, dan teman-teman lainnya," kata pelatih yang akrab disapa Teco ini, seperti dikutip dari laman Persija, Senin (3/12/2018).

"Namun, memang semua harus menunggu manajemen karena mereka yang mengambil keputusan di mana kami akan bermain,” kata dia menambahkan.

Teco menyatakan timnya butuh dukungan maksimal dari The Jak Mania, sebutan pendukung Persija, saat berjumpa Mitra Kukar. Oleh karena itu, ia berharap laga bisa digelar di SUGBK.

Menurut Teco, hanya SUGBK yang bisa menampung animo The Jak Mania di laga terakhir nanti. Apalagi, laga itu sangat penting bagi Persija untuk penentuan gelar juara.

“Kami, baik pelatih maupun pemain, pasti mengharap pertandingan terakhir bisa dimainkan di SUGBK karena ini penutupan musim"

"Pertandingan penting dan kami tahu suporter pasti ingin menonton. Ketika main di stadion lain, tak cukup banyak suporter yang bisa datang dan kasihan mereka," ujar Teco.

https://bola.kompas.com/read/2018/12/03/20000058/demi-main-di-sugbk-pelatih-persija-siap-bantu-bersih-bersih

Terkini Lainnya

Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Liga Indonesia
Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bush Internasional

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bush Internasional

Sports
Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Badminton
Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Liga Indonesia
5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke