Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Ada Unsur Kedaerahan dalam Seragam Baru Persib

Direktur PT Persib Bandung Bermartabat (PBB) Teddy Tjahyono memberi bocoran soal desain jersey baru Persib.

Teddy mengatakan, pada dasarnya, tidak ada perubahan mencolok dari seragam baru Persib.

Namun, akan ada sentuhan kedaerahan dalam baju baru itu. Hanya, Teddy belum bisa menyebut secara detail lantaran masih dalam tahap finalisasi.

"Desain lebih seperti apa, maknanya gimana, maknanya sulit ngomong-nya ya, intinya lebih sederhana. Ada (unsur kedaerahan) di detail-detailnya, kami belum finalkan. Sekarang belum fix, lebih baik nanti saja kalau sudah fix saya bicarakan," ujar Teddy, Senin (11/12/2017) kemarin.

Untuk apparel, lanjut Teddy, Persib masih akan melanjutkan kerja sama dengan Sportama. Beberapa sponsor pun akan tetap ada di seragam Persib hingga musim depan.

"Apparel masih sama dengan musim ini. Sudah ada beberapa sponsor, kontraknya jangka panjang, ada yang kontraknya habis, ya kami lagi bicara buat perpanjangan," ujarnya.

Teddy mengatakan, manajemen akan memperkenalkan tim baru Persib minimal dua pekan sebelum kompetisi berjalan.

"Kalau rencana Liga 1 akhir Februari, mudah-mudahan dua minggu sebelumnya kami sudah bisa launching," ucapnya. 

https://bola.kompas.com/read/2017/12/12/16090468/ada-unsur-kedaerahan-dalam-seragam-baru-persib

Terkini Lainnya

Syarat Nobar Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan Diperbolehkan

Syarat Nobar Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan Diperbolehkan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Tak Terbebani Olimpiade, Mau Cetak Sejarah

Piala Asia U23 2024: STY Tak Terbebani Olimpiade, Mau Cetak Sejarah

Timnas Indonesia
Hasil MotoGP Spanyol 2024: Bagnaia Hattrick Menang di Jerez, Marquez Kedua

Hasil MotoGP Spanyol 2024: Bagnaia Hattrick Menang di Jerez, Marquez Kedua

Motogp
Prediksi Susunan Pemain Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan, Tanpa Struick

Prediksi Susunan Pemain Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan, Tanpa Struick

Timnas Indonesia
Hasil Inter Vs Torino: Diwarnai Kartu Merah, Calhanoglu Bawa Nerazzurri Menang

Hasil Inter Vs Torino: Diwarnai Kartu Merah, Calhanoglu Bawa Nerazzurri Menang

Liga Italia
Pemain Uzbekistan: Indonesia Tim Kuat, Jalan Laga Akan Ketat

Pemain Uzbekistan: Indonesia Tim Kuat, Jalan Laga Akan Ketat

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Uzbekistan, Tekad Witan dan Pelajaran Piala AFF 2022

Indonesia Vs Uzbekistan, Tekad Witan dan Pelajaran Piala AFF 2022

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Jurus STY Atasi Statistik 'Gila' Uzbekistan

Piala Asia U23 2024: Jurus STY Atasi Statistik "Gila" Uzbekistan

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Persik 2-1, Bajul Ijo Raih Poin Penuh Lewat Gol Dramatis

Hasil Persebaya Vs Persik 2-1, Bajul Ijo Raih Poin Penuh Lewat Gol Dramatis

Liga Indonesia
Kata Bambang Nurdiansyah Soal Pencapaian Timnas U23, Perlu Berwaspada

Kata Bambang Nurdiansyah Soal Pencapaian Timnas U23, Perlu Berwaspada

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Amati Uzbekistan, Yakin Indonesia Bisa Beri Pembuktian

Piala Asia U23 2024: STY Amati Uzbekistan, Yakin Indonesia Bisa Beri Pembuktian

Timnas Indonesia
Penjelasan MNC Group soal Nonton Bareng Timnas U23 Indonesia di Piala Asia

Penjelasan MNC Group soal Nonton Bareng Timnas U23 Indonesia di Piala Asia

Timnas Indonesia
3 Poin yang Harus Dilakukan Timnas U23 Jelang Lawan Uzbekistan

3 Poin yang Harus Dilakukan Timnas U23 Jelang Lawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024, Pengamat Soroti Mental Pemain Indonesia Saat Bekuk Korsel

Piala Asia U23 2024, Pengamat Soroti Mental Pemain Indonesia Saat Bekuk Korsel

Timnas Indonesia
Ernando Sukses Eksekusi Penalti di Piala Asia U23, Trik dari Pelatih

Ernando Sukses Eksekusi Penalti di Piala Asia U23, Trik dari Pelatih

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke