Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Dukungan dari 'Bobotoh' untuk Dejan Antonic

Kompas.com - 21/01/2016, 20:53 WIB
Nugyasa Laksamana

Penulis

BANDUNG, KOMPAS.com - Dirigen Viking Persib Club, Yana Umar, optimistis dengan kehadiran Dejan Antonic di kursi kepelatihan Persib Bandung. Bobotoh Maung Bandung itu merasa yakin Dejan bisa memimpin tim dengan baik.

Dejan resmi diperkenalkan sebagai pelatih Persib Bandung pada Kamis (20/1/2016). Pria Serbia berusia 46 tahun itu menggantikan Djadjang Nurdjaman yang pergi menimba ilmu di Italia.

Kehadiran Dejan pun mendapatkan sambutan positif dari para pendukung Persib, meskipun kondisi kompetisi di Indonesia masih abu-abu.

"Saya sebagai bobotoh akan selalu optimistis. Selama kompetisi belum berjalan, semoga Dejan bisa memanfaatkan situasi ini untuk mengasah anak asuhnya," ujar Yana kepada KOMPAS.com, Kamis (21/1/2016) petang WIB.

Setelah resmi menjadi pelatih Persib, Dejan pun membawa tiga pemain dari mantan klubnya, Persipasi Bandung Raya (PBR), yakni Kim Jeffrey Kurniawan, David Laly, dan Rahmad Hidayat.

"Saya welcome dengan kedatangan tiga mantan pemain PBR. Masalah sesuai atau tidak, tergantung dengan Dejan. Kami sebagai suporter mengikuti," kata Yana yang akan berusia 38 tahun pada Jumat (22/1/2016) besok.

Dejan bukanlah orang baru di kancah sepak bola nasional. Selain pernah menukangi PBR, mantan pemain Red Star Beograd itu juga pernah melatih Arema Indonesia dan Pro Duta FC.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Hasil MotoGP Spanyol 2024: Bagnaia Hattrick Menang di Jerez, Marquez Kedua

Hasil MotoGP Spanyol 2024: Bagnaia Hattrick Menang di Jerez, Marquez Kedua

Motogp
Prediksi Susunan Pemain Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan, Tanpa Struick

Prediksi Susunan Pemain Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan, Tanpa Struick

Timnas Indonesia
Hasil Inter Vs Torino: Diwarnai Kartu Merah, Calhanoglu Bawa Nerazzurri Menang

Hasil Inter Vs Torino: Diwarnai Kartu Merah, Calhanoglu Bawa Nerazzurri Menang

Liga Italia
Pemain Uzbekistan: Indonesia Tim Kuat, Jalan Laga Akan Ketat

Pemain Uzbekistan: Indonesia Tim Kuat, Jalan Laga Akan Ketat

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Uzbekistan, Tekad Witan dan Pelajaran Piala AFF 2022

Indonesia Vs Uzbekistan, Tekad Witan dan Pelajaran Piala AFF 2022

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Jurus STY Atasi Statistik 'Gila' Uzbekistan

Piala Asia U23 2024: Jurus STY Atasi Statistik "Gila" Uzbekistan

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Persik 2-1, Bajul Ijo Raih Poin Penuh Lewat Gol Dramatis

Hasil Persebaya Vs Persik 2-1, Bajul Ijo Raih Poin Penuh Lewat Gol Dramatis

Liga Indonesia
Kata Bambang Nurdiansyah Soal Pencapaian Timnas U23, Perlu Berwaspada

Kata Bambang Nurdiansyah Soal Pencapaian Timnas U23, Perlu Berwaspada

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Amati Uzbekistan, Yakin Indonesia Bisa Beri Pembuktian

Piala Asia U23 2024: STY Amati Uzbekistan, Yakin Indonesia Bisa Beri Pembuktian

Timnas Indonesia
Penjelasan MNC Group soal Nonton Bareng Timnas U23 Indonesia di Piala Asia

Penjelasan MNC Group soal Nonton Bareng Timnas U23 Indonesia di Piala Asia

Timnas Indonesia
3 Poin yang Harus Dilakukan Timnas U23 Jelang Lawan Uzbekistan

3 Poin yang Harus Dilakukan Timnas U23 Jelang Lawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024, Pengamat Soroti Mental Pemain Indonesia Saat Bekuk Korsel

Piala Asia U23 2024, Pengamat Soroti Mental Pemain Indonesia Saat Bekuk Korsel

Timnas Indonesia
Ernando Sukses Eksekusi Penalti di Piala Asia U23, Trik dari Pelatih

Ernando Sukses Eksekusi Penalti di Piala Asia U23, Trik dari Pelatih

Timnas Indonesia
Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Enggan Terbebani Status sebagai Ujung Tombak

Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Enggan Terbebani Status sebagai Ujung Tombak

Badminton
Pelatih Persik Dukung Timnas U23 Indonesia, Senang Lihat Jeam Kelly Sroyer

Pelatih Persik Dukung Timnas U23 Indonesia, Senang Lihat Jeam Kelly Sroyer

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com