Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Juventus Lakukan Dua Kesalahan Sekaligus jika Pecat Andrea Pirlo

Kompas.com - 07/04/2021, 03:00 WIB
Faishal Raihan

Penulis

KOMPAS.com - Juventus dinilai melakukan dua kesalahan sekaligus jika memecat Andrea Pirlo dari kursi kepelatihan.

Juventus akan menjamu Napoli di Stadion Allianz, Rabu (7/4/2021) malam WIB pada lanjutan Liga Italia.

Pertandingan tersebut merupakan partai tunda pekan ketiga Seria A yang sempat ditangguhkan karena Covid-19.

Duel Juventus vs Napoli kabarnya akan menjadi pertaruhan nasib pelatih Bianconeri, Andrea Pirlo.

Jika Juventus mendapat hasil minor pada laga kontra Napoli, Pirlo siap-siap lengser dari kursi pelatih.

Baca juga: Juventus Vs Napoli, Duel Penentu Masa Depan Andrea Pirlo

Massimiliano Allegri diesebut-sebut bakal kembali ke Juventus jika Pirlo benar-benar didepak manajemen Si Nyonya Besar.

Isu pemecatan Pirlo sebenarnya bermula dari tersingkirnya Juventus dari Liga Champions musim ini.

Juventus dijegal FC Porto di babak 16 besar. Mereka kalah produktivitas gol tandang dari Porto dalam agregar 4-4.

Kemudian, di Liga Italia, Juventus kemungkinan juga tidak bisa meraih scudetto 10 kali beruntun jika melihat posisi mereka di klasemen.

Saat ini, Juventus hanya berada di posisi keempat dengan koleksi 56 poin dari 28 laga.

Baca juga: Andrea Pirlo: Seperti Biasa, Juventus Mempersulit Diri Sendiri...

Juventus terpaut 12 poin dari pemuncak klasemen sementara, Inter Milan, yang sudah mengoleksi 68 poin dari 28 laga.

Perubahan memang diperlukan Juventus. Pemecatan Andrea Pirlo bisa menjadi salah satu langkahnya.

Namun, keputusan memecat Pirlo dianggap bukan solusi yang bijak menurut eks bek Juventus, Fabio Cannavaro.

Menurut Cannavaro, Juventus mesti memberikan waktu kepada Pirlo sebagai konsekuensi atas penunjukkan eks gelandang AC Milan itu menjadi allenatore Cristiano Ronaldo dkk pada 2020.

"Tenang. Ketika Juve memilih Andrea, mereka tahu betul bahwa dia tidak punya pengalaman," tutur Cannavaro, seperti dikutip dari Football Italia.

Baca juga: Bukan Pirlo, Biang Kerok Masalah Juventus Adalah Cristiano Ronaldo

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Indonesia
Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Timnas Indonesia
Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com