Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jadwal Kualifikasi dan Balapan MotoGP Jepang, Perebutan Posisi Kedua

Kompas.com - 19/10/2019, 12:40 WIB
Nugyasa Laksamana,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Para pebalap MotoGP kembali berakhir pada akhir pekan ini. Kali ini, mereka bersaing pada seri MotoGP Jepang, tepatnya di Sirkuit Motegi.

Gelar juara MotoGP 2019 memang sudah dipastikan menjadi milik pebalap Repsol Honda Team, Marc Marquez, pada seri MotoGP Thailand dua pekan lalu.

Meski demikian, bukan berarti balapan MotoGP Jepang tak akan seru. Marquez diyakini akan tetap berjuang mencapai hasil optimal di Sirkuit Motegi seperti tahun lalu.

Baca juga: ONE Championship, 4 Kekalahan Beruntun Bikin Stefer Rahardian Tertekan

Marquez pun diyakini juga ingin unjuk gigi di hadapan para petinggi timnya di Jepang.

MotoGP Jepang diprediksi juga berjalan menarik karena menjadi kesempatan untuk merebut posisi runner-up.

Saat ini, Andrea Dovizioso (Ducati) berada di posisi kedua klasemen dengan raihan 215 poin.

Tiga pebalap lainnya juga akan saling bersaing ketat memeperebutkan posisi kedua karena raihan poin mereka tidak terpaut jauh.

Alex Rins (Suzuki Ecstar), Maverick Vinales (Monster Energy Yamaha), dan Danilo Petrucci (Ducati) masing-masing meraih 167, 163, dan 162 poin.

Pada hari ini, Sabtu (19/10/2019), MotoGP Jepang menggelar sesi latihan bebas ketiga, keempat, dan kualifikasi.

Baca juga: John Barnes: Liverpool Bisa Menghancurkan Man United, apabila...

Saat artikel ini ditulis, sesi latihan bebas ketiga (FP3) sedang berlangsung. Adapun FP4 digelar pukul 12.25 WIB, dan kualifikasi pukul 13.05 WIB.

Sementara itu, balapan dijadwalkan pada Minggu (20/10/2019) mulai pukul 13.00 WIB.

Berikut ini jadwal lengkap MotoGP Jepang 2019:

Sabtu (19/10/2019)

08:50-09:35 WIB - Free Practice 3 (FP3)

12:25-12:55 WIB - Free Practice 4 (FP4)

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Tekad Sabar/Reza untuk Tembus Level Elite di Tur ASEAN

Tekad Sabar/Reza untuk Tembus Level Elite di Tur ASEAN

Badminton
Indonesia Vs Guinea, Bek Lawan Ungkap Motivasi Besar Hadapi Garuda Muda

Indonesia Vs Guinea, Bek Lawan Ungkap Motivasi Besar Hadapi Garuda Muda

Timnas Indonesia
Penerima Tongkat Estafet Telah Siap, Maman Abdurahman Tak Punya Beban Lagi Menuju Pensiun

Penerima Tongkat Estafet Telah Siap, Maman Abdurahman Tak Punya Beban Lagi Menuju Pensiun

Liga Indonesia
Madrid Vs Bayern, Die Roten Berani dan Percaya Diri

Madrid Vs Bayern, Die Roten Berani dan Percaya Diri

Liga Champions
Eks Asisten Pelatih Timnas Indonesia Tak Kaget Garuda Pertiwi Kewalahan

Eks Asisten Pelatih Timnas Indonesia Tak Kaget Garuda Pertiwi Kewalahan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Apa Pun, Tetap Dukung Garuda Muda

Indonesia Vs Guinea: Apa Pun, Tetap Dukung Garuda Muda

Timnas Indonesia
Kemenpora-Bappenas Dorong Pemuda Berjejaring demi Keberlanjutan Kebijakan SDM

Kemenpora-Bappenas Dorong Pemuda Berjejaring demi Keberlanjutan Kebijakan SDM

Sports
Pernyataan Selangor FC soal Faisal Halim Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Pernyataan Selangor FC soal Faisal Halim Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Liga Lain
RCTI Premium Sports, Diikuti Persija-PSIS dan 2 Klub Malaysia

RCTI Premium Sports, Diikuti Persija-PSIS dan 2 Klub Malaysia

Sports
Dampak Penyiraman Air Keras kepada Pemain Timnas Malaysia Faisal Halim

Dampak Penyiraman Air Keras kepada Pemain Timnas Malaysia Faisal Halim

Internasional
Madrid Vs Bayern, Alasan Los Blancos Tunda Pesta Juara Liga Spanyol

Madrid Vs Bayern, Alasan Los Blancos Tunda Pesta Juara Liga Spanyol

Liga Champions
Suara Prihatin soal Insiden Air Keras terhadap Striker Malaysia Faisal Halim

Suara Prihatin soal Insiden Air Keras terhadap Striker Malaysia Faisal Halim

Internasional
Jadwal Timnas Indonesia Vs Korea Selatan di Piala Asia U17 Putri 2024

Jadwal Timnas Indonesia Vs Korea Selatan di Piala Asia U17 Putri 2024

Timnas Indonesia
Timnas U17 Putri Indonesia Vs Korea Selatan: Garuda Pertiwi Matangkan Komunikasi

Timnas U17 Putri Indonesia Vs Korea Selatan: Garuda Pertiwi Matangkan Komunikasi

Timnas Indonesia
Sinyal Persebaya Surabaya Lakukan Perombakan Tim

Sinyal Persebaya Surabaya Lakukan Perombakan Tim

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com