Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Fans Man United Ingin Solskjaer Dipecat

Kompas.com - 13/05/2019, 14:04 WIB
Nirmala Maulana Achmad,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Manchester United menutup musim ini dengan hasil buruk.

Menghadapi Cardiff City dalam laga terakhir Liga Inggris, The Red Devils – julukan Manchester United – harus dipaksa menelan kekalahan 0-2 di Stadion Old Trafford (12/5/2019).

Dua gol Nathaniel Mendez Laing (23’ – penalti dan 54’), tak mampu dibalas sekalipun oleh pasukan Ole Gunnar Solskjaer.

Baca juga: Man United Vs Cardiff, Setan Merah Tersungkur di Kandang

Berkat kekalahan memalukan di kandang sendiri tersebut, Manchester United harus puas mengakhiri kompetisi Liga Inggris dengan menempati posisi keenam. Selain itu, mereka dipastikan tak akan ikut Liga Champions maupun Liga Europa pada musim depan.

Setelah pertandingan kemarin, beberapa pendukung The Red Devils dikabarkan meminta jajaran petinggi Manchester United untuk segera memecat Ole.

“Bagaimana penggemar (Manchester) United bisa menerima bahwa Solskjaer adalah pelatih? Mereka harus menjadi protes setiap pertandingan sampai dia dipecat,” tulis salah satu fans Manchester United di Twitter, seperti yang dilansir Daily Mirror.

Baca juga: Ole Gunnar Solskjaer dan Jalan Panjang Solusi Krisis Man United

Paul Pogba cs memang belum pernah menang sejak mereka mengalahkan West Ham United (13/4/2019) di Old Trafford.

Dalam enam laga terakhir mereka, Manchester United hanya meraih dua kali hasil imbang dan empat kekalahan, termasuk kekalahan menyakitkan 4-0 saat bertandang ke markas Everton (21/5/2019).

Sejak Ole menjabat pelatih permanen, Manchester United memang cenderung memburuk.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Timnas Indonesia
Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Liga Spanyol
Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liga Inggris
Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Liga Inggris
Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Badminton
Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Liga Indonesia
Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Liga Inggris
Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Liga Inggris
Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Liga Inggris
Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Liga Inggris
Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Timnas Indonesia
Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sports
Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Liga Indonesia
'Bocoran' Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

"Bocoran" Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com