Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sriwijaya FC Optimistis Raih Poin di Samarinda

Kompas.com - 23/03/2018, 13:03 WIB
Kontributor Palembang, Berry Subhan Putra,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

PALEMBANG, KOMPAS.com - Sriwijaya FC akan melakoni laga perdana Liga 1 musim 2018 di Samarinda. Tim berjulukan Laskar Wong Kito tersebut bertemu Borneo FC, Sabtu (22/3/2018).

Meski berstatus tim tamu, Sriwijaya FC yang berangkat dengan kekuatan 20 pemain, cukup percaya diri. Hamka Hamzah dan kawan-kawan optimistis bisa meraih poin.

"Ya, kami optimistis meraih poin. Kami bawa 20 pemain ke Kalimantan. Mudah-mudahan laga berjalan lancar," ujar pelatih Sriwijaya FC, Rahmad Darmawan, Kamis (22/3).

(Baca Juga: Miliki Banyak Bintang, Skuat Timnas Jerman untuk Piala Dunia 2018 Belum Fix)

Sebelumnya, pelatih asal Metro Lampung ini sempat bingung karena perubahan jadwal pertandingan. Pada jadwal awal, Sriwijaya FC vs Borneo FC akan berlangsung pada Senin (26/3), tetapi diubah menjadi Sabtu.

"Ya, awalnya saya belum diberi tahu tentang perubahan jadwal. Namun setelah dicheck, benar adanya," ujar pelatih yang akrab disapa RD ini.

Mantan pelatih Persipura Jayapura ini pun berharap Sriwijaya FC bisa mengulangi kisah manis dalam pertemuan terakhir pada ajang Piala Gubernur Kaltim 2018.

(Baca Juga: Diego Costa Ungkap Alasan Meninggalkan Chelsea untuk Atletico Madrid)

"Borneo FC lawan tangguh. Mereka juga tim besar dan siap bersaing di Liga 1. Mudah mudahan kami bisa mengimbangi pemainan mereka, bahkan bisa menang," ujarnya.

Memang, Sriwijaya FC berjumpa Borneo FC pada semifinal Piala Gubernur Kaltim 2018. Hasilnya, Hamka Hamzah dkk bermain imbang 3-3, lalu menang 8-7 melalui adu penalti untuk lolos ke final dan menjadi juara.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Liga Indonesia
5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Indonesia
Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com