Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Di Maria Ingin Jadi Legenda Argentina

Kompas.com - 03/07/2015, 22:26 WIB
Ferril Dennys

Penulis

Sumber GOAL
CONCEPCION, KOMPAS.com - Winger Angel Di Maria, menyatakan, dirinya dan rekan-rekannya ingin menjadi legenda Argentina dengan memenangi Copa America 2015.

Skuad Albiceleste telah 14 kali menjuarai Copa America. Namun, Argentina belum pernah mencicipi gelar tersebut sejak terakhir kali meraihnya pada 1993. Kini, Argentina memiliki kesempatan mengakhiri "puasa" saat melawan Cile pada partai puncak yang digelar di Estadio Nacional Julio Martinez Pradanos, Sabtu atau Minggu (5/7/2015) pagi WIB.

"Mencapai sebuah final adalah sesuatu yang sangat penting sehingga kami harus memanfaatkan kesempatan. Kami harus bekerja keras karena hal itu yang diperlukan untuk mencapai tujuan kami," kata Di Maria.

"Mencapai final bukan hanya seolah berjalan di taman dan kami telah membuat sejarah dalam mencapainya. Namun kini, kami ingin legenda. Semoga, kami bisa mewujudkannya,"sambung Di Maria.

Di Copa America, Di Maria sudah kembali menemukan permainan terbaiknya setelah sempat tampil buruk bersama Manchester United pada musim lalu. Saat Argentina mengalahkan Paraguay dengan skor 6-1 pada babak semifinal, Di Maria mencatat dua gol. Penampilan apik itu pun membuat Di Maria semakin percaya diri.

"Dalam menyerang, ada hal-hal yang tidak bekerja untukku. Akan tetapi, setelah mencetak gol, aku senang bisa tampil baik dan mencetak gol itu," tuturnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bush Internasional

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bush Internasional

Sports
Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Badminton
Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Liga Indonesia
5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com