Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Xavi: Aku Takkan Bahagia di Madrid

Kompas.com - 22/12/2014, 08:00 WIB
Ferril Dennys

Penulis

Sumber Goal
BARCELONA, KOMPAS.com - Gelandang Xavi Hernandez mengaku dirinya telah membuat keputusan yang tepat bertahan di Barcelona pada musim ini. Xavi pun menyatakan siap bertahan selama jasanya masih dibutuhkan di Camp Nou.

Xavi merupakan salah satu pemain binaan Barcelona. Gelandang asal Spanyol tersebut sempat disebut-sebut akan meninggalkan Barcelona pada awal musim ini, meskipun masih terikat kontrak hingga 30 Juni 2016.

Namun, Xavi akhirnya memilih bertahan setelah diyakinkan pelatih Luis Enrique.

"Aku pendukung fanatik Barcelona. Aku tidak akan bahagia di Madrid. Aku berasal dari Barcelona. Itu kebenarannya. Aku tidak bisa menipu siapa pun," kata Xavi.

"Aku berada di tempat yang aku inginkan dan selalu bermimpi tentang Barcelona. Aku pikir diriku sangat beruntung. Sepak bola adalah hidupku dan tidak meninggal Barcelona adalah pilihan terbaikku,"

"Aku tidak ingin meninggalkan Barcelona. Aku ingin terus berkarier hingga pensiun. Kami sepakat untuk satu musim lagi dan aku lebih nyaman sekarang. Aku ingin terus bermain selama aku bisa. Aku tidak tahu kapan aku akan membuat keputusan (pensiun). Banyak pemain baru bergabung dengan klub dan tujuan kami adalah membuat Barcelona kuat sekalipun aku dicandangkan," bebernya.

Dalam kesempatan itu, Xavi mengaku belum memiliki rencana untuk pensiun dari sepak bola dalam waktu dekat ini.

"Aku tidak tahu apa yang aku lakukan setelah pensiun. Aku mungkin menjadi direktur olahraga, mungkin jadi pelatih, dan mungkin melatih anak-anak. Apapun itu harus berkaitan dengan sepak bola," tuturnya.


Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Indonesia
Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Timnas Indonesia
Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Reaksi Media Korsel: 'Magis Shin Tae-yong' dan 'Tragedi di Doha'

Reaksi Media Korsel: "Magis Shin Tae-yong" dan "Tragedi di Doha"

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun 'Menari'...

Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun "Menari"...

Timnas Indonesia
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23: Mental Baja, Saatnya Mimpi Lebih Tinggi

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23: Mental Baja, Saatnya Mimpi Lebih Tinggi

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com