Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Beragam Puja dan Puji untuk Sergio Romero

Kompas.com - 18/05/2017, 18:40 WIB

KOMPAS.com - Beragam puja dan puji mengalir ke kiper Manchester United, Sergio Romero, menyusul penampilan gemilang dalam laga di rumah Southampton FC pada lanjutan Liga Inggris 2016-2017, Rabu (17/5/2017).

Laga di St Mary's Stadium berakhir tanpa gol. Keberhasilan United mencuri satu poin tak lepas dari peran Romero.

Kiper asal Argentina itu tampil sangat gemilang di bawah mistar gawang Setan Merah. Momen terbaik adalah ketika ia menepis tembakan penalti Manolo Gabbiadini pada menit awal pertandingan.

 

Performa apik Romero lantas menuai apresiasi dari Jagat Twitter. Netizen ramai-ramai menyanjung sang kiper.


Baca juga:

Hasil Liga Inggris, Man United Seri Tanpa Gol di Kandang Southampton

Terungkap Kisah Masa Lalu Dua Pilar Man United

Jika Gagal Juara Liga Europa, Man United Bisa Kehilangan Rp 785 Miliar

Bahkan kiper utama United, David De Gea, ikut terseret dalam bahasan soal Romero.

De Gea memang menyandang status kiper nomor satu Man United. Akan tetapi, bintang asal Spanyol itu belum sekalipun mementahkan bola dari titik putih pada musim ini.

 

Hasil seri di kandang Southampton membawa United bertengger di peringkat keenam klasemen. Mereka mengolekesi 66 poin dari hasil 37 kali bertanding.

Artinya, Wayne Rooney tidak ikut serta dalam Liga Champions musim depan.

United sebenarnya masih punya peluang lolos ke kompetisi paling elite antarklub Eropa. Dengan syarat, mereka harus mengalahkan Ajax Amsterdam pada final Liga Europa, 24 Mei 2017.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Klasemen MotoGP 2024: Jorge Martin Teratas, Bagnaia Kedua

Klasemen MotoGP 2024: Jorge Martin Teratas, Bagnaia Kedua

Motogp
Syarat Nobar Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan Diperbolehkan

Syarat Nobar Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan Diperbolehkan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Tak Terbebani Olimpiade, Mau Cetak Sejarah

Piala Asia U23 2024: STY Tak Terbebani Olimpiade, Mau Cetak Sejarah

Timnas Indonesia
Hasil MotoGP Spanyol 2024: Bagnaia Hattrick Menang di Jerez, Marquez Kedua

Hasil MotoGP Spanyol 2024: Bagnaia Hattrick Menang di Jerez, Marquez Kedua

Motogp
Prediksi Susunan Pemain Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan, Tanpa Struick

Prediksi Susunan Pemain Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan, Tanpa Struick

Timnas Indonesia
Hasil Inter Vs Torino: Diwarnai Kartu Merah, Calhanoglu Bawa Nerazzurri Menang

Hasil Inter Vs Torino: Diwarnai Kartu Merah, Calhanoglu Bawa Nerazzurri Menang

Liga Italia
Pemain Uzbekistan: Indonesia Tim Kuat, Jalan Laga Akan Ketat

Pemain Uzbekistan: Indonesia Tim Kuat, Jalan Laga Akan Ketat

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Uzbekistan, Tekad Witan dan Pelajaran Piala AFF 2022

Indonesia Vs Uzbekistan, Tekad Witan dan Pelajaran Piala AFF 2022

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Jurus STY Atasi Statistik 'Gila' Uzbekistan

Piala Asia U23 2024: Jurus STY Atasi Statistik "Gila" Uzbekistan

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Persik 2-1, Bajul Ijo Raih Poin Penuh Lewat Gol Dramatis

Hasil Persebaya Vs Persik 2-1, Bajul Ijo Raih Poin Penuh Lewat Gol Dramatis

Liga Indonesia
Kata Bambang Nurdiansyah Soal Pencapaian Timnas U23, Perlu Berwaspada

Kata Bambang Nurdiansyah Soal Pencapaian Timnas U23, Perlu Berwaspada

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Amati Uzbekistan, Yakin Indonesia Bisa Beri Pembuktian

Piala Asia U23 2024: STY Amati Uzbekistan, Yakin Indonesia Bisa Beri Pembuktian

Timnas Indonesia
Penjelasan MNC Group soal Nonton Bareng Timnas U23 Indonesia di Piala Asia

Penjelasan MNC Group soal Nonton Bareng Timnas U23 Indonesia di Piala Asia

Timnas Indonesia
3 Poin yang Harus Dilakukan Timnas U23 Jelang Lawan Uzbekistan

3 Poin yang Harus Dilakukan Timnas U23 Jelang Lawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024, Pengamat Soroti Mental Pemain Indonesia Saat Bekuk Korsel

Piala Asia U23 2024, Pengamat Soroti Mental Pemain Indonesia Saat Bekuk Korsel

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com