Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Persembahan dari Bale untuk Ramsey

Kompas.com - 05/07/2016, 08:24 WIB
Anju Christian

Penulis

LYON, KOMPAS.com - Bintang Wales, Gareth Bale, berhasrat mengalahkan Portugal, Rabu (6/7/201), demi dua rekan setimnya, Aaron Ramsey dan Ben Davies.

Dua nama terakhir selalu diturunkan dalam lima pertandingan Wales di Piala Eropa. Namun, mereka terpaksa absen lantaran akumulasi kartu untuk laga semifinal di Stade Parc Olympique Lyonnais.

Padahal, laga ini bermakna sangat penting bagi Wales. Untuk kali pertama, negara persemakmuran Inggris itu menembus babak empat besar turnamen internasional.

"Anda bisa merasakan rasa sakit mereka. Namun, mereka tidak berusaha menunjukkannya," kata Bale dalam jumpa pers, Senin (4/7/2016).

"Mereka memberikan motivasi tambahan. Jadi, kami tidak cuma bermain untuk negara, tetapi juga mereka," tutur bintang Real Madrid itu.

Bale juga mengkritik aturan akumulasi kartu di fase gugur. Menurut dia, mimpi seorang pemain bisa terkubur akibat regulasi.

Pemain berusia 26 tahun itu seolah mengabaikan "toleransi" dari UEFA. Sebelumnya, otoritas sepak bola Eropa menerapkan pemutihan kartu untuk semifinal sehingga tidak ada pemain yang absen akibat skorsing pada partai puncak.

"Aturan ini sulit diterima. Terkadang, Anda berharap kartu kuning dihapuskan pada fase ini," ucap Bale.

Pelatih Chris Coleman kemungkinan akan menurunkan Jonny Williams untuk menggantikan Ramsey dan Jazz Richards di posisi Davies.

Selain Ramsey dan Davies, gelandang Portugal, William Carvalho, juga tidak bisa bermain akibat akumulasi kartu. Adapun Pepe diragukan lantaran absen pada sesi latihan Senin.

Kompas TV Perancis Ingin Pesta di "Rumah" Sendiri

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang


Terkini Lainnya

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Indonesia
Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Timnas Indonesia
Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com