Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kesamaan antara Marcus Rashford dan Cristiano Ronaldo

Kompas.com - 14/03/2016, 07:32 WIB
Anju Christian

Penulis

MANCHESTER, KOMPAS.com - Striker muda Manchester United, Marcus Rashford, dianggap memiliki gaya tendangan bebas seperti Cristiano Ronaldo. Klaim ini dilontarkan mantan gelandang Setan Merah, Paul Scholes.

Rashford menyita perhatian karena mencetak empat gol dalam dua pertandingan pertamanya, yaitu saat melawan Midtjylland di Liga Europa (25/2/2016) dan pada debut Premier League melawan Arsenal, tiga hari berselang.

Menurut Scholes, penampilan impresif Rashford bukanlah sesuatu yang mengherankan. Dia sudah melihat bakat sang pemain sejak membela tim Manchester United U-18.

"Saya menyaksikan permainan dia pada usia 14 atau 15, ketika membela tim yang diasuh Paul McGuiness. Saya menyadari talenta di dalam dirinya," ucap Scholes.

Akan tetapi, Rashford dianggap tidak cuma piawai di dalam kotak penalti, tetapi juga di luar area. Keempat gol memang diciptakan melalui tembakan di kotak 16 meter.

"Dia juga bisa melepaskan tembakan. Anda mungkin belum melihatnya. Cara dia mengeksekusi tendangan bebas hampir sama dengan Cristiano Ronaldo," tutur Scholes.

Rashford bukanlah satu-satunya pemain tim U-21 yang naik pangkat ke tim utama United pada musim ini. Ada pula Cameron Borthwick-Jackson, Timothy James Weir, dan Timothy Fosu-Mensah.

Juara Manchester United 3-2 Arsenal: Sinar Rashford
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Menpora Kunjungi Al Nassr, Bahas Kans Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20

Menpora Kunjungi Al Nassr, Bahas Kans Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20

Sports
Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Timnas Indonesia
Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Liga Lain
Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Liga Italia
5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

Timnas Indonesia
Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Liga Champions
Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Timnas Indonesia
Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Bundesliga
Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Liga Champions
Parma Kembali ke Serie A Sementara Jay Idzes Cetak 2 Gol bagi Venezia

Parma Kembali ke Serie A Sementara Jay Idzes Cetak 2 Gol bagi Venezia

Liga Italia
Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Liga Indonesia
Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Sports
Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com