Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Preview Juventus Vs AC Milan: Allegri Masih Jadi Benang Merah

Kompas.com - 08/02/2015, 00:34 WIB

KOMPAS.com - Laga klasik akan tersaji pada giornata 22 serie A, saat dua kekuatan sepakbola Italia Juventus dan AC Milan bertemu di Juventus Arena, yang akan ditayangkan langsung oleh Kompas TV, Minggu (8/2/2015) 02.15 WIB. Carlos Tevez menjuluki laga ini El Clasico Italia.

Pelatih Juventus, Massimiliano Allegri akan kembali menjadi pusat perhatian, mengingat ia adalah orang terakhir yang membawa Il Diavolo Rosso menjuarai scudetto. Sepeninggal Allegri, Milan belum kembali ke level terbaiknya. Meski begitu, Allegri tak meremehkan Milan, yang kini ditangani FIlippo Inzaghi.

Dengan pengalaman menangani Milan selama empat tahun, Allegri paham betul masalah apa yang bisa dihadirkan mantan timnya itu. Apalagi, setelah ditahan imbang Udinese, Maxi Allegri ingin I Bianconeri kembali fokus dalam perburuan gelar juara. Carlos Tevez akan menjadi andalan Allegri di lini depan. Sang Capocannoniere menjadi penentu kemenangan Nyonya Tua, saat kedua tim bersua September silam.

Di kubu seberang, Filipo Inzaghi menaruh harapan pada Jeremy Menez untuk memutus catatan selalu kalah dalam pertemuan terakhir dengan juventus. Top scorer  I Rossoneri ini telah mengkoleksi 13 gol musim ini. Dengan kemampuannya striker perancis punya tanggung jawab mengangkat permainan AC Milan, sementara rekrutan anyar, Mattia Destro absen karena suspensi.

Cedera yang mendera 5 pemain AC Milan tak membuat Inzaghi pusing. Hadirnya Luca Antonelli dan Gabriel Palleta membuat Allenatore 41 tahun leluasa menerapkan taktiknya. (Kharisma Dhimas Syuhada/Kompas TV)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Juventus Vs AC Milan, Tidak Ada Pemenang

Juventus Vs AC Milan, Tidak Ada Pemenang

Liga Italia
Hasil Lengkap Tim Indonesia di Piala Thomas & Uber 2024

Hasil Lengkap Tim Indonesia di Piala Thomas & Uber 2024

Badminton
Hasil Man United Vs Burnley: Gol Penalti Buyarkan Kemenangan MU

Hasil Man United Vs Burnley: Gol Penalti Buyarkan Kemenangan MU

Liga Inggris
Catat Rekor Apik di Stadion Abdullah bin Khalifa, Modal Indonesia Lawan Uzbekistan

Catat Rekor Apik di Stadion Abdullah bin Khalifa, Modal Indonesia Lawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

Motogp
Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

Liga Inggris
Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

Timnas Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Berjaya, Indonesia Bekuk Inggris

Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Berjaya, Indonesia Bekuk Inggris

Badminton
Piala Asia U23: Uzbekistan Kuat, Indonesia Punya Pengalaman dari Ferarri-Hokky

Piala Asia U23: Uzbekistan Kuat, Indonesia Punya Pengalaman dari Ferarri-Hokky

Timnas Indonesia
Arteta Dapat Saran dari Wenger untuk Bawa Arsenal Juara Liga Inggris

Arteta Dapat Saran dari Wenger untuk Bawa Arsenal Juara Liga Inggris

Liga Inggris
Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2024: Marquez Terdepan, Disusul Bezzecchi-Martin

Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2024: Marquez Terdepan, Disusul Bezzecchi-Martin

Motogp
Hasil Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia Unggul 2-0 Atas Inggris

Hasil Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia Unggul 2-0 Atas Inggris

Badminton
Prediksi Bung Ahay: Peluang Indonesia ke Final Terbuka, Waspada Gaya Eropa

Prediksi Bung Ahay: Peluang Indonesia ke Final Terbuka, Waspada Gaya Eropa

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com