Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Juventus Vs Genoa, Bianconeri Tertahan di Kandang Sendiri

Kompas.com - 17/03/2024, 20:30 WIB
Aliyah Shifa Rifai,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Duel antara Juventus vs Genoa berakhir imbang 0-0 pada pertandingan pekan ke-29 Serie A 2023-2024.

Laga Juventus vs Genoa dijadwalkan bergulir di Stadion Allianz pada Minggu (17/3/2024) kickoff pukul 18.30 WIB.

Tidak ada gol yang tercipta dari pertandingan tersebut sehingga dipastikan laga berakhir imbang 0-0.

Pada menit awal babak pertama kedua tim bermain secara agresif, Bianconeri, julukan Juventus, mendominasi pertandingan dengan memberikan cukup tekanan kepada Genoa.

Baca juga: Bek Legendaris Juventus Merapat ke Lazio

Genoa enggan kalah, Mattia Bani melepaskan tendangan jarak jauh menuju gawang Juventus. Sayangnya, bola masih dapat ditahan oleh kedua tangan Wojciech Szczesny.

Tidak berselang lama, Fabio Miretti mencoba peruntungan untuk mencetak gol setelah diberi umpan oleh Chiesa. 

Namun, Miretti belum mampu menembus lini pertahanan Genoa ketika dirinya dihentikan oleh Mattia Bani.

Juventus dan Genoa belum melahirkan satu pun gol, babak pertama berakhir dengan skor 0-0.

Iling Jr mencoba memecah kebuntuan Juventus. Namun, tendangannya melesat kencang sisi kanan gawang Martinez.

Baca juga: Milan Salip Juventus, Pioli Setara Ancelotti, Menang Pakai Cara Allegri

Dusan Vlahovic beberapa kali mendapat kesempatan untuk menciptakan gol, tetapi bola masih berpihak kepada Genoa sehingga belum membuahkan hasil.

Peluit tanda pertandingan berbunyi, tidak ada gol yang tercipta antara kedua tim. Duel Juventus vs Genoa resmi berakhir imbang 0-0.

Susunan Pemain Juventus Vs Genoa

Juventus: 1-Szczesny, 4-Gatti, 3-Bremer, 6-Danilo, 27-Cambiaso, 16-McKennie, 5-Locatelli, 20-Miretti, 11-Kostic, 9-Vlahovic, 7-Chiesa.

Pelatih: Massimiliano Allegri

Genoa: 1-Martinez, 4-de Winter, 13-Bani, 22-Vasquez, 90-Spence, 47-Badelj, 32-Frendrup, 10-Messias, 9-Oliveira, 11-Gudmundsson, 19-Retegui.

Pelatih: Alberto Gilardino.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Ernando Sukses Eksekusi Penalti di Piala Asia U23, Trik dari Pelatih

Ernando Sukses Eksekusi Penalti di Piala Asia U23, Trik dari Pelatih

Timnas Indonesia
Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Enggan Terbebani Status sebagai Ujung Tombak

Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Enggan Terbebani Status sebagai Ujung Tombak

Badminton
Pelatih Persik Dukung Timnas U23 Indonesia, Senang Lihat Jeam Kelly Sroyer

Pelatih Persik Dukung Timnas U23 Indonesia, Senang Lihat Jeam Kelly Sroyer

Liga Indonesia
Pensiun Usai Thomas Cup 2024, Momota Bakal Rindu Ginting-Axelsen

Pensiun Usai Thomas Cup 2024, Momota Bakal Rindu Ginting-Axelsen

Badminton
4 Fakta Persebaya Vs Persik, Bajul Ijo Tak Mau Lagi Disakiti Mantan

4 Fakta Persebaya Vs Persik, Bajul Ijo Tak Mau Lagi Disakiti Mantan

Liga Indonesia
Pengamat Malaysia Sebut Timnas U23 Indonesia Main Tanpa Rasa Takut

Pengamat Malaysia Sebut Timnas U23 Indonesia Main Tanpa Rasa Takut

Timnas Indonesia
Hasil New England Vs Inter Miami 1-4: Dikejutkan Gol 37 Detik, Messi Mengamuk

Hasil New England Vs Inter Miami 1-4: Dikejutkan Gol 37 Detik, Messi Mengamuk

Liga Lain
Aji Santoso Sebut Prestasi Timnas U23 Indonesia Bukan karena Keberuntungan

Aji Santoso Sebut Prestasi Timnas U23 Indonesia Bukan karena Keberuntungan

Timnas Indonesia
Berjaya di Eropa, Sayu Bella Raih Kemenangan Balap Sepeda untuk Kedua Kalinya

Berjaya di Eropa, Sayu Bella Raih Kemenangan Balap Sepeda untuk Kedua Kalinya

Sports
Mo Salah Ribut dengan Klopp: Akan Ada Api jika Saya Berbicara

Mo Salah Ribut dengan Klopp: Akan Ada Api jika Saya Berbicara

Liga Inggris
Ernando dan Karakter Adu Penalti

Ernando dan Karakter Adu Penalti

Timnas Indonesia
Jadwal MotoGP Spanyol 2024: Balapan Malam Ini, Marc Marquez Start Terdepan

Jadwal MotoGP Spanyol 2024: Balapan Malam Ini, Marc Marquez Start Terdepan

Motogp
Piala Thomas 2024: Jonatan Dikejutkan Lawan, Menang berkat Ubah Pendekatan

Piala Thomas 2024: Jonatan Dikejutkan Lawan, Menang berkat Ubah Pendekatan

Badminton
Jadwal Lengkap Semifinal Piala Asia U23 2024, Indonesia Vs Uzbekistan

Jadwal Lengkap Semifinal Piala Asia U23 2024, Indonesia Vs Uzbekistan

Timnas Indonesia
Semifinal Piala Asia U23 2024, Prediksi Klok Tak Ada yang Mustahil untuk Indonesia

Semifinal Piala Asia U23 2024, Prediksi Klok Tak Ada yang Mustahil untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com